Bagikan

Bahan-bahan

  1. 250 GrCabe ijo besar
  2. 10 buahCabe rawit merah
  3. 4 Siungbawah putih
  4. 5 buahTomat hijau
  5. 1 buahJeruk nipis
  6. Sedikitikan teri kecil/sesuai selera
  7. 1/2 sdtkaldu jarum/sesuai selera

Cara Membuat

  1. 1

    Didihkan air yang sudah diberi garam kemudian masukan cabe hijau,cabe rawit merah,tomat hijau.Rebus sebentar saja kemudian angkat.

  2. 2

    Siapkan cabe,tomat yang sudah direbus.Masukan bawang putih kemudian kucurkan air perasaan jeruk nipis.Haluskan semua dan tambahkan kaldu jamur,kemudian sisihkan

  3. 3

    Dipengorengan siapkan minyak panas kemudian masukan ikan teri goreng sampai garing..angkat dan siramkan minyak panas dan ikan teri kesambal yang sudah dihaluskan.sambal siap disajikan.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Herrel Zefano Otniel
Herrel Zefano Otniel @cook_15963524
pada

Komentar

Mimi Vinaz
Mimi Vinaz @cook_14619191
kak bawang putihnya ini direbus sekalian apa bawang putih mentah

Resep Serupa