Kaldu Ayam MPASI (6bln +)

Imelda (Dapur Momji)
Imelda (Dapur Momji) @dapurmomji
Yogyakarta

Punya baby baru belajar makan harus sedia stock kaldu mam... Dan ini hasil dari tulang dada ayam pejantan.. kalo ada ayam kampung ya mam... Jadinya bisa 3 pouch.. 1 pouch bisa untuk sehari (3 porsi makan)

#CookpadCommunity_Yogyakarta
#KopiJos
#PejuangGoldenBatikApron
#MPASI_6bln

Kaldu Ayam MPASI (6bln +)

Punya baby baru belajar makan harus sedia stock kaldu mam... Dan ini hasil dari tulang dada ayam pejantan.. kalo ada ayam kampung ya mam... Jadinya bisa 3 pouch.. 1 pouch bisa untuk sehari (3 porsi makan)

#CookpadCommunity_Yogyakarta
#KopiJos
#PejuangGoldenBatikApron
#MPASI_6bln

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 1 ekortulang dada ayam
  2. 1 buahwortel
  3. 1 lbrdaun salam
  4. 1/4bawang bombai
  5. 1 btgserai
  6. 1 siungbawang putih

Cara Membuat

  1. 1

    Cuci bersih ayam, dagingnya difillet, tulangnya buat kaldu, kalo masih ada sisa-sisa daging gpp ya mom. Tambahkan air sampai batas garis

  2. 2

    Tambahkan potongan wortel, bawang bombai, serai, daun salam. Masak dengan slow cooker selama 3 jam

  3. 3

    Saring, buang daun salam, serai, bawang putih dan bawang bombai. Untuk wortel, masukan ke dalam pouch berbeda, daging yang masih ada, disuwir2. Kaldunya masukan ke dalam pouch. Masukan ke dalam freezer untuk stock 1 Minggu kedepan

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Imelda (Dapur Momji)
pada
Yogyakarta
A mom with a toddler, and a housewife.Ig: @imelda_limarianyTerima kasih yang sudah suka, cookmark, dan follow.Masih banyak belajar memasak dan baking
Lebih banyak

Komentar (4)

Indah Devi
Indah Devi @indah_hyura
Kalo gax punya slow cooker gimana bund, apa bisa pakek panci biasa?

Resep Serupa