Rendang Spesial

Rendang itu makanan favorit keluarga.. Walopun bikinnya lumayan lama, tapi rendang juga termasuk makanan yang tahan lama
Rendang Spesial
Rendang itu makanan favorit keluarga.. Walopun bikinnya lumayan lama, tapi rendang juga termasuk makanan yang tahan lama
Cara Membuat
- 1
Masukan santan kental & seluruh bumbu termasuk bumbu halus ke dalam wajan
- 2
Setelah mendidih, kecilkan api & masukkan daging
- 3
Masak terus hingga kuah habis & daging berwarna gelap (coklat tua)
- 4
Sajikan
- 5
Tips :
1. Memasak rendang memakan waktu yang cukup lama, tapi jangan sering-sering di tinggal karena rendang harus sering di aduk supaya gak gosong bagian bawahnya & santan gak pecah
2. Daging sapi yang bagus, biasanya cepat empuk. Supaya gak hancur karena proses masak yang cukup lama angkat dulu daging sapinya setelah empuk.. Setelah kuah mengering masukkan kembali dagingnya & masak sebentar hingga bumbu meresap
3. Ada yang suka menumis bumbu halus terlebih dahulu baru masukkan santan. Saya sendiri lebih suka langsung di satukan tanpa pakai proses menumis. Karena lama-lama santan akan keluar banyak minyak..
Resep Serupa
-
Rendang Minang Rendang Minang
Rendang minang berbeda dengan rendang jawa yg biasa ditemuin di warung makan dijalan. Rendang jawa cenderung lbh manis, berkuah (tdk kental), dan bumbunya sederhana. Rendang minang cenderung lebih pedas, bumbunya lbh banyak shg lebih wangi tercium dan menggugah selera makan. Rendang minang apb dipanaskan semakin hitam dan semakin kering itu yang lebih disukai orang. Rendang minang ini tahan 3 bulan :)) Rika -
Rendang Daging Sapi Spesial Rendang Daging Sapi Spesial
Buat rendang itu butuh effort yang tinggi, tapi nikmatnya juga masyaaAllah tinggi. Sofi Yuwan -
Rendang Rendang
Bismillah......kali ini bikin rendang dengan resep punya mb @desmawatikuretangin .....emang asli enak.... Walaupun masaknya butuh waktu lama... Tapi hasilnya seperti rendang di rumah makan padang...... Aq juga penggemar masakan padang.... Jadi pas banget dengan resep ini.#PejuangGoldenBatikApron#Kopijoss#SelaluIstimewa#CookpadCommunity_yogyakarta Devia Kitchen -
Rendang Rendang
Di acara asian food war, chanel foodnetwork sang juru masak dri resto padang sari bundo jakarta memberikan tips klo masak rendang bumbu jgan di tumis melainkan di rebus bersma santan jadi minyak yg keluar itu murni dri santan dan hanya gunakan santan yg kental.. ketika saya coba mmg rasanya enak harum santan yg terkaramel . manis gurih harumnya benar bnar berbeda dri rendang yg slma ini saya masak. Widyana Yusakh -
Rendang Daging Rendang Daging
Jelang Puasa #SiapRamadan Pasti Saya Siapkan Rendang Yang Nendang Ini, Buat Persiapan Makan Sahur Biar Lebih Istimewah, Sengaja Kuah Rendang nya Ngk sampai Kering Karena paksu Justru Suka Kuah Rendang yang Masih Nyemek Begitu. Oh Ya Ini Rendang Versi Saya , Kalau Ada Yang Ngk Sama Bumbunya Mohon di maklumi Karena Memasak itu Selera Jadi Bumbu dan Cara Mengolahnyapun Saya Yakin Pasti Berbeda Beda Walaupun Masakan nya Sama.#AntiRibet#PorsiBesar Aura Sandra -
Rendang sapi Rendang sapi
Ini resep dari ibu yang dulu tinggal di Padang ikut papa saya dinas disana, ibu belajar banyak masakan Padang. Rendang ini awet dan tahan lama. Bulan puasa gini bikin stok rendang ketika ga sempat masak tinggal di hangatkan. Maria Setiawan -
Rendang Daging Sapi Bumbu Rempah Rendang Daging Sapi Bumbu Rempah
Jadi, sebetulnya dulu aku udah pernah share resep Rendang Daging Sapi, tapi itu versi resep yang diajarin sama nenek ku. Kali ini aku mau share Resep Rendang Daging Sapi yang ada tambahan bumbu rempahnya seperti cengkeh, kayu manis, kapulaga, biji pala dll. So, yuk langsung ke cara pembuatannya. Untuk video resepnya bisa dicek di link ini ya! https://youtu.be/f3W6Doo4g20 Dapur Adis -
Rendang Daging Sapi Rendang Daging Sapi
Hidangan Nusantara kali ini aku buat rendang yang berasal dari Padang, Sumatera Barat. Sebagai orang yang hidup berpindah-pindah tempat, aku selalu berusaha untuk menyukai masakan di daerah tersebut, termasuk pernah tinggal di Bukit Tinggi & kadang2 juga main ke Padang. Salah satu masakan favoritku adalah rendang. Ya, meskipun bukan orang Padang, aku mencoba membuat rendang. Mungkin jauh dari kata sama, tetapi ini dapat mengobati kerinduanku dengan rendang dari Padang. Supaya rendang bisa hitam (tapi bukan gosong) dimasak dengan api kecil & lama. Klo saran dari Ito hasian @cloverdandelion17 jangan pake kunyit karena itu tidak akan membuat rendang jadi hitam. Kelapa yang aku gunakan juga hanya 3 butir untuk 1 kg daging sapi. Sempat dag dig dug juga mau masak rendang pake daging sapi & ini baru pertama kalinya pake daging sapi. Biasanya pake daging ayam, biar lebih irit 😂. Kebetulan ada acara, jadi aku bawa aja rendang ini. Dan ternyata laris manis. Semua suka & bilang ini enak. Wow, senanglah yang masak ini 😁. Intinya klo masak rendang itu kudu sabar (padahal ini cuma 3 jam aja), klo yang aslinya bisa lebih dari itu.Eh, tau tidak fungsi baking soda & garam? Bisa lho digunakan untuk membersihkan wajan yang gosong. Caranya masak air dalam wajan yang gosong masak air sampai mendidih. Tambahkan baking soda dan cuka. Biarkan semalaman. Sesudah itu gosok dengan spatula kemudian cuci seperti biasa.#PejuangGoldenBatikApron#SiapMasukKalender#AnekaHidanganNusantara Ika S. Arianto -
Daging rendang Daging rendang
Saya inget sama nenek saya suka bikin rendang ini jadi ny saya kangen dgn rendang nenek makanya saya bikin rendang ini#tantanganakhirtahun#masakditahunbaru aminah -
Rendang Padang (Rendang Kering) Rendang Padang (Rendang Kering)
Suami lagi minta di masakin rendang...secara kalau jajan diluar habisnya lumayan mahal...kalau buat sendiri ga nyampai 100ribu udah puas makan rendang dirumah sampai besoknya lagi...😁Rendang ini saya buat ga pedes karena anak2 juga suka...waktu itu pernah juga save resep rendang,tapi yang itu ala ibu dan buatnya juga bareng sama ibu waktu ibu datang kerumah...dua2nya sama enaknya.Kalau rendang yang ini,seperti ditempat makan warung padang langganan kita, kering dan hitam pekat dan lebih awet meski tidak dipanasin lagi...di resep ini sy menambahkan kelapa sangrai belinya dipasar udah jadi,warnanya hitam pekat dan wangi khas,kalau enggak ada tidak usah pakai juga tetep enak kok...cobain yuk... 😊 Dzakiyyah Asih P -
Resep Rendang Padang Resep Rendang Padang
Rendang adalah kuliner khas Sumatera Barat yang juga dinobatkan sebagai makanan terenak di dunia versi CNN tahun 2017. Yuk simak cara membuat Rendang khas Padang #ResepRendangPadang #Rendang Yunitri Suryani -
Rendang Ayam Rendang Ayam
Requestnya bocil yg baru pulang dari RS, minta ayam rendang. Setelah 5 hari makan yang relatif tawar, minta dimasakin ini itu 😁Siap, laksanakan bos🫡#CookpadCommunity_Depok#GenerasiAprontis#Week31#BerburuWCGATA Nia - Mimakuki
Rekomendasi Resep Lainnya
Komentar