Resep Garlic Bread

Ratna Dyanti Annisa
Ratna Dyanti Annisa @ichantiks

Selalu suka sama garlic bread.. dan ternyata gampang sekali buatnya. Kenzie juga doyan..

Bagikan

Bahan-bahan

10 menit
1 porsi
  1. 3 buahRoti Tawar
  2. secukupnyaSeledri
  3. secukupnyaBawang Putih
  4. secukupnyaMentega

Cara Membuat

10 menit
  1. 1

    Cincang halus daun seledri dan bawang putih.

  2. 2

    Campur jadi satu dengan mentega

  3. 3

    Oles secara merata di atas roti tawar

  4. 4

    Panggang di atas teflon sampai kecoklatan

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Masak Hari Ini
Ratna Dyanti Annisa
pada
Seorang istri dan mami yang seneng banget masak buat suami dan anak. Perut Kenyang, hati senaaang.. Hehehe
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa