Stik Keju Kulit Lumpia

Indah Nadia @Indahnadia_27
Cara Membuat
- 1
Potong keju menjadi bentuk panjang. Disini aku pakai 1/2 dari 1 kotak keju cheddar
- 2
Jangan lupa kita siapkan 2 sdm terigu yang dilarutkan dengan sedikit air sampai kental
- 3
Lalu siapkan kulit lumpia. Tata keju di atasnya, dan taburi dgn gula secukupnya
- 4
Gulung kulit lumpia, oleskan larutan terigu tadi di ujungnya. Agar menempel dan tidak buyar saat di goreng
- 5
Ulangi sampai dengan selesai. Disini aku dapat 15 buah
- 6
Goreng sampai berwarna keemasan lalu tiriskan
- 7
Tadaaa jadi Cheese Roll yang gurih ini, lebih enak di makan dengan cocolan Susu Kental Manis ♥️
Cooksnap
Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!
Resep Serupa
-
-
Stik keju lumpia Stik keju lumpia
Kangen jajanan ini. Terus coba bikin sendiri karena jarang juga yang jual Haifa Afifah -
Stik keju manis kulit lumpia Stik keju manis kulit lumpia
Jaman kuliah sering nyemilin ini daann skarang lagi hamil kebayang2, bikin sendiri daahh😋 Tiana -
Cheese Stick / Stick Keju Manis / Stick keju kulit lumpia Cheese Stick / Stick Keju Manis / Stick keju kulit lumpia
Bisa dijadikan ide untuk dagangan, mu gkin berat keju yg disesuaikan 20-45gr ga usah tebel2.Tips agar garing kering minyaknya ga usah besar2 ya kak, kecil aja biar garing gitu.Tapi hati2 ya waktu goreng, seingat aku pas goreng ini ada yg sempet muncrat mungkin krn kena gulanya kali ya 😅 Angelica Lucyana -
Lumpia cheese Stick Lumpia cheese Stick
Stik keju pakai kulit lumpia dengan rasa gurih dari keju dan manis dari susu kental manis, bisa buat cemilan temen ngopi atau jg bisa buat cemilan buat anak²... teksturnya yg garing diluar lumer didalam bikin makin ketagihan...😍#PotluckPGBA#PosbarMPASI#MPASIFingerFood#MPASIWarrior#Cookpadcommunity_Palembang#PejuangGoldenBatikApron#cookpadcommunity_id#cookpad_id Dapur Sesma -
Stik Lumpia Keju Stik Lumpia Keju
Cemilan yg gampang dibuatnya. Bisa jadi kegiatan bareng anak2 di rumah juga.#GA_TheNextLevel Novia Diana Ayu Wulandari -
Pisang Keju Kulit Lumpia Pisang Keju Kulit Lumpia
Halo moms yg bingung bikin cemilan dirumah cobain resep ini yuk gampang banget 😊 Rizky Novbrista -
-
Lumpia Keju Stik 🧀 Lumpia Keju Stik 🧀
Cemilan gampang dan enak, rasanya cenderung asin-manis. Dimakan sama saus tomat atau kental manis makin mantapp deh#lumpiakejustik#asc_foodierecipes staciaa -
Kulit lumpia isi keju Kulit lumpia isi keju
Resep ini nangkring sudah lebih 2 tahun di draft resep. Dan tiba tiba viral lagi di tiktok ala ala kekinian. Si adek langsung gercep deh bikin, padahal ya sudah lumayan sering bikin cemilan ini. Cuma ya karena di tiktok kaya heboh, jadi si adek bikinnya juga ikutan heboh.Cemilan simple yang nagih... ^-^.#Cookpadcommunity_jakarta#PejuangGoldenBatikApron#Cemilansimple#lumpia#lumpiakeju#keju#cheese#Phiekitchen Phie Kitchen -
Kulit lumpia isi keju Kulit lumpia isi keju
Keisengan karena ada sisa kulit lumpia dikulkas hmmm jadilah cemilan ini Enty 39
Rekomendasi Resep Lainnya
https://cookpad.wasmer.app/id/resep/13879120
Komentar