Sosis Kentang Mix Veggie

Ini salah satu pilihan menu bekal sekolah anak. Biar pagi masak bisa sat set sat set. Sosis kentang ( sotang ) ini menurut saya lebih enak dari pada corndog karena sosis di balut dengan kentang tumbuk bukan dengan tepung. Sengaja saya tambahkan sayuran supaya lebih bergizi.
Cara Membuat
- 1
Rebus sosis hingga matang. Lalu tusuk dengan tusuk sate.
- 2
Kupas dan potong² kentang, cuci bersih lalu kukus sekitar 25 menit / hingga empuk. Setelah itu tumbuk dengan menggunakan penumbuk kentang / ulekan.
- 3
Setelah kentang halus lalu masukkan wortel, daun bawang, tepung maizena, susu bubuk, keju, lada, garam dan kaldu jamur. Aduk rata
- 4
Setelah adonan kentang tercampur rata lalu balutkan ke sosis satu per satu dengan rapi.
- 5
Lalu lumurkan sosis kentang ke dalam cairan tepung terigu dan tepung panir.
- 6
Jika sotang semua sudah selesai diberikan tepung panir bisa langsung di goreng atau bisa juga di simpan dalam freezer untuk stok bekal atau cemilan anak.
- 7
Sotang (sosis kentang) siap di sajikan di piring.
- 8
Note : Saya menggunakan cocktail sosis keju yang ukurannya lebih kecil jadi menghasilkan sekitar 15 - 20 tusuk. Jika kamu mau menggunakan sosis yang ukuran reguler untuk hasil akhir mungkin akan berbeda jumlahnya ya. Selamat mencoba 😊🥰
Ditulis oleh
Resep Serupa
-
Chicken Nugget mix Veggie & Cheese Chicken Nugget mix Veggie & Cheese
Anak saya paling suka makan nugget. Nugget jadi andalan bekel makan sekolah anak supaya pagi² ga perlu ribet masak lama². Iseng bikin chicken nugget yang isinya ada sayuran juga keju. Dari trial macem² resep akhirnya coba² modifikasi sampai rasanya pas dengan selera keluarga saya.#TiketTheAprontis Dyah Sandyasari Willgohs -
Tumis Frozen Mix Veggies (Buat Bekal) Tumis Frozen Mix Veggies (Buat Bekal)
Cari alternatif bekal sayur yg gampang dan cepet ya ini 😄 Sayuran dipotong saat ada waktu senggang, masukin ke plastik klip, simpan di freezer. Kecuali kacang polong, semua sayuran yang dipake ini hasil rajang sendiri dan simpen di freezer. Wortel, Buncis, dan Jagung. Begitu juga dengan bawang bombay. Saya terbiasa kalo pake bawang bombay ½ butir sisanya langsung saya cincang utk kemudian disimpan di freezer. Saat pagi mo bikin bekal sekolah, tinggal dikeluarkan semua dr freezer. Sat set ga ada 10 menit dah jadi. Selain simple juga irit lho 😁Untuk jagung begitu beli langsung disisir dengan pisau. Karena kalo nunggu sampe berhari² bisa menurun kualitas jagungnya, jadi sayang kan ya kalo buat disimpan di freezer.#PejuangGoldenBatikApron#CookpadCommunity_Semarang Gal Chan -
Spaghetti Carbonara mix Vegetable Spaghetti Carbonara mix Vegetable
Recook dari mb Noviarai Muthyana. Aku tambahin sayuran lain dan bawang putih aku ganti minyak bawang. Resep kurang lebih seperti ini. Nanagojis -
Sosis ayam asam manis (sausages with mix vegetables) Sosis ayam asam manis (sausages with mix vegetables)
Ini ceritanya adek ku ingin dibuatkan bekal ke sekolah cocok untuk anak anak bekal sekolah moms Wiwid Juniarti -
3. Tumis mix veggies 3. Tumis mix veggies
Pilihan sayurannya sesuai selera ya Bun ☺️, kebetulan saya kepengennya sayuran ini, mirip dengan capcay, tapi ini bukan, ini cuma tumisan sayur biasa 🤗. Selamat mencoba ❤️ Monic -
Mix vegetables omelette Mix vegetables omelette
Cocok buat sih kecil yang susah banget makan sayur.Dulu ini adalah resep experiment saya, eh enggak nyangka udah lewat beberapa tahun masih sering aja di request dan jadi resep andalan dirumah.Simple aja, ku sebut ini cara beda makan sayur.. karena sebagian besar bahan dasarnya sayuran semua, dan sayurnya bisa diganti dengan yang lain dan resep yang saya tulis ini adalah resep versi lengkap yang biasa saya suka bikin biar lebih enak.#Teamtrees#SatuResepSatuPohon#BerburuCelemekEmas#Resolusi2019#CookpadCommunity_jakarta Shelly Tanadi -
Frozen Mix Vegetable Frozen Mix Vegetable
Biasanya lihat frozen vegetable disupermarket saja. Kali ini saya buat sendiri untuk keperluan masak selama ramadan tahun ini, Kalau sudah punya ini, bisa jadi masakan Sup, Campuran capcay, Fuyunghay, Pecel Sayuran, Urap sayuran, pelengkap Steak dan lain lain dengan waktu yang lebih ringkas..#AntiRibet#SiapRamadan#BerburuCelemekEmas#Resolusi2019 Alinett_cooknfood -
Ayam Panggang Ketumbar dengan Mix Vegetable Ayam Panggang Ketumbar dengan Mix Vegetable
Sudah terlalu bosan dengan ayam panggang yang dipanggang dengan bumbu ala kebarat2an, akhirnya untuk makan malam kali ini saya memutuskan untuk membuat ayam panggang dengan rasa yang lebih lokal 😁 #reseppertamaku Riz Faresty -
Fish And Chips Mix Veggie Fish And Chips Mix Veggie
Anak-anak suka sekali makan Fish and chips . Daripada beli mulu, kali ini saya coba buat sendiri... Lebih terjamin dan lebih ekonomis pastinya yah. Lets cook!#PejuangGoldenApron2 Lina Lim -
Nugget Ayam mix vegetable Nugget Ayam mix vegetable
Buatin untuk bekal anak ke sekolah ,,, lumayanlah ngirit ... Daripada beli yang kemasan hargax yg sy rasa cukup menguras isi dompet dan isinya pula tak seberapa ,,, mending buat sendiri yaa moms disamping lebih puas juga tidak khawatir akan kandungan apa yg ada didalamnya ... Lets to see 😄✌ Ittoks_gallery -
Nugget tofu mix vegetable Nugget tofu mix vegetable
Berawal dari tugas prakarya (kewirausahaan) jadi searching aneka resep salah satunya nugget tofu, dan ini hasil recook pluss resep tambahan dan uji cobak ku 🤤 Gung Diah -
Frozen Mix Vegetable Frozen Mix Vegetable
💞 Bismillah..Biasanya di akhir weekend saya menyiapkan sayuran beku untuk mempermudah memasak di waktu hari2 sibuk.. Jujur saya sangat terbantu sekali dengan penyimpanan seperti ini dan waktu untuk menyiapkan masakan jadi lebih singkat.. Fungsi garam disini agar sayuran tetap berwarna cerah dan sedikit memberikan rasa.. Sayuran ini bisa digunakan untuk sop, nasi goreng, tumisan atau juga bisa digunakan untuk salad, dll..#CookpadIndonesia#CookpadCommunity_Malang#Dapoer_Bia#GodaTeflon_Minggu17#MasakAsyik#TidakSekedarMemasak#CookingWithHeartEatingWithLove Dapoer_Bia
Komentar