Bahan-bahan

10 menit
1 porsi
  1. 150 gramTepung Terigu
  2. 150 mlAir
  3. 2 butirTelur Ayam
  4. 50 gramMargarin
  5. 1 sendok tehGaram
  6. 1 sendok tehBaking Powder
  7. secukupnyaSusu Kental Manis
  8. secukupnyaGula Palem
  9. secukupnyaKeju Parut

Cara Membuat

10 menit
  1. 1

    Masak air sampai mendidih, masukkan margarin, garam, aduk rata. angkat dan masukkan ke dalam baskom.

  2. 2

    Tambahkan tepung terigu dan baking powder. aduk rata.

  3. 3

    apabila adonan sudah hangat, masukkan telur, aduk sampai kalis. masukkan adonan ke dalam plastik segitiga.

  4. 4

    panaskan minyak, goreng sus dengan bentuk memanjang sampai berwarna kuning kecoklatan. angkat, tiriskan.

  5. 5

    susun sus diatas piring saji. tambahkan susu kental manis, palm sugar, dan keju parut diatasnya.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Masak Hari Ini
UI Cooking Club
UI Cooking Club @cook_2008997
pada
Komunitas masak anak UI
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa