Pisang Crispy

Kalau ngga mau repot, untuk bahan pencelup, bisa diganti dgn tepung pisang goreng instan yg dijual di mini market ya moms...
Topping juga bisa diganti sesuai selera.
Pisang Crispy ini enak bgt buat sarapan sambil minum teh anget apalagi pas cuacanya mendung 😄😄
Cocok juga buat bekal sekolah anak sbg snack.. Anak2 pasti suka krn pisangnya kriuk2 dan toppingnya manis😘
Pisang Crispy
Kalau ngga mau repot, untuk bahan pencelup, bisa diganti dgn tepung pisang goreng instan yg dijual di mini market ya moms...
Topping juga bisa diganti sesuai selera.
Pisang Crispy ini enak bgt buat sarapan sambil minum teh anget apalagi pas cuacanya mendung 😄😄
Cocok juga buat bekal sekolah anak sbg snack.. Anak2 pasti suka krn pisangnya kriuk2 dan toppingnya manis😘
Cara Membuat
- 1
Campur semua bahan pencelup, aduk rata sampai halus dan licin.
- 2
Masukkan pisang kedalam bahan pencelup, kemudian gulingkan ke tepung panir. Sedikit tekan-tekan scr perlahan agar tepung panir menempel dengan baik. Lakukan terus sampai semua bahan habis.
- 3
Panaskan minyak, kemudian goreng pisang sampai berwarna cokelat keemasan. Angkat tiriskan.
- 4
Setelah hangat, tata dalam piring saji, tambahkan susu kental manis dan keju parut 😘
- 5
Selamat mencobaa 😘😘
Resep Serupa
-
Pisang Nugget Crispy Pisang Nugget Crispy
Punya banyak pisang cavendish dirumah tapi ga ada yg makan 😤 Kalau ga diolah bakalan masuk tong sampah nih. Sebagian saya buat pisang crispy aja. Pisangnya boleh pakai pisang apa saja ya. Untuk bahan cair saya pakai susu cair. Setelah disulap jadi camilan, sebentar saja ludes 😁 rasanya enak banget ga kalah sama yg dijual. Malah lebih enak menurut saya 😄 Jo'Zi Mama (Vina) -
Nugget Pisang Crispy #9 Nugget Pisang Crispy #9
Resep by Dian Rosdiana LanesaSaya pakai setengah adonan karna pisangnya cuma 500gram😄Kebetulan ada sisa pisang dan kemasakan ,gak ada yang mau makan pas sudah jadi nugget pisang pada rebutan🤣🤣🤣#GA_TheNextLevel#Week9 IntanPutriii -
Pisang Goreng Crispy Pisang Goreng Crispy
Alhamdulillah dapat pisang dari tetangga, dibuat pisang goreng crispy untuk cemilan.Topping bisa diberi macam-macam sesuai selera, coklat keju, gula halus atau polos juga enak 🙏#PejuangGoldenApron2 silvia novi -
Banana crispy tiramisu Banana crispy tiramisu
Memeriah semarak Sabtu ini dengan tema ide jualan jajanan 10k adalah tema pemenang mba @pawone_noe nda buat pisang crispy yang diberi topping glaze tiramisu dan sedikit taburan cokelat bubuk.* Bahan pencelup bisa diganti dengan menggunakan tepung instan pisang goreng#Jajanan10ribuan#Semarak_Jajanan10ribuan#CloverCookingLovers #TidakSekedarMemasak #CookingWithHeartEatingWithLove#CookpadCommunity_bekasi#PejuangGoldenBatikApron Via Vie (Dapur Bunda) -
Banana Crispy Banana Crispy
Pisang goreng versi crispy. Boleh pake topping, boleh plain aja. Mau topping apa aja bebass, meises, keju, pake susu kental manis juga oke…Yukk dibikin…Source: icha irawan Fang ✅ -
Pisang Goreng Thailand Susu Keju Pisang Goreng Thailand Susu Keju
Baru kali ini bikin pisang goreng yang disukai semua. Manis, gurih, dan kriuk dari adonan tepungnya itu nagih banget.Untuk jenis pisangnya bisa disesuaikan dengan yg ada dirumah. Toppingnya juga bisa diganti. Tanpa topping pun juga udah enak kok. Diresep asli pisangnya cuma 4. Tapi ini aku tambahin jadi 6, soalnya masih ada sisa adonan tepung.Source: Bunda Ei#PejuangGoldenApron2#Mingguke9#WeekendChallenge#RecookBundaEi#CookpadCommunity_Jember Vina Himatur -
Pisang nugget Pisang nugget
Punya pisang sisa? Udh terlalu matang? Cus buat pisang nugget, bisa dijadiin stok jajanan jg. Legit, wangi, crispy. Utk topping, bebas ya.. #FestivalRamadanCookpad #TiketMasukGoldenApron3 Kreasi Mufi -
Pisang Goreng Keju Crispy Pisang Goreng Keju Crispy
Source 👉 @nitaaprastikaSaatnya setoran #ariasanrecookcloverPisang Goreng Keju Crispy buatan saya ga pake topping karena memang keluarga kurang suka yang aneh-aneh gitu. Lalu pisangnya pun saya pake pisang gedah atau pisang awak bukan pisang kepok seperti resep aslinya (maaf ya...). Tapi yang penting rasa tetap enak dan kriuk lhooo....#arisanrecookcookpadersjawabali#arisanrecook#cookpadersjawabali#cookingwithhearteatingwithlove#tidaksekedarmemasak#clovercookinglover#cookpadcommunity_palembang#RabuBaru_cookpad#MasakItuSaya#BagikanInspirasimu DyahWuLan Bae -
Pisang Crispy Pisang Crispy
Lagi panen pisang sampe kematangan pisangnya jadi enak law di buat pisang crispy manis n kriiuk...😄 DhieTa PuTri -
Pisang kremez sederhana Pisang kremez sederhana
Kebetulan ortu habis panen pisang, bingung sih mau dibuat apa, tapi berhubung pagi” cuacanya udh mendung manjah, cocok banget nih buat camilan pisang kremez, lumayan bisa buat bekal suami juga :) Eka Kurnia Damayanti -
Pisang Crispy Keju Meses Pisang Crispy Keju Meses
Olahan pisang yang simple dan mudah dibuat. Adhelika N. Fitriana -
Nugget pisang keju susu Nugget pisang keju susu
Lg kepengen bgt sm pisang nugget, karena males ngantri akhirnya aku obrak abrik IG eh ketemu jg sm resep pisang nugget yg pasti ini dr resepnya mba @fridajoincoffee... ini enyakkk lo kriuk2 ngk jelas 😁🤣😄👍 Halimatussa'diah Hasan
Rekomendasi Resep Lainnya
Komentar