Brownies Simple

dwi widyastuti
dwi widyastuti @dwiwidyastuti
Jakarta Utara

Lembut banget bkin suami ketagihan... cocok buat yg masih pemula.

Brownies Simple

18 orang berencana membuat resep ini

Lembut banget bkin suami ketagihan... cocok buat yg masih pemula.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 3 butirtelur ayam
  2. 7 sdmgula putih
  3. 1/2 sdtSP
  4. 6 sdmtepung terigu
  5. 3 sdmcoklat bubuk
  6. 4 1/2 sdmminyak goreng
  7. 50 gramcoklat batang (sya potong 1 garis kotak coklat batang)
  8. 1 sdmmentega
  9. secukupnyaGaram

Cara Membuat

  1. 1

    Siapkan semua bahan.

  2. 2

    Tim mentega dan coklat batang lalu sisihkan.

  3. 3

    Kocok telur, gula putih, SP sampai putih pucat.

  4. 4

    Campurkan tepung terigu dan coklat bubuk jadi 1 dan tuang ke dalam kocokan telur tadi lalu aduk2 sampai rata.

  5. 5

    Tuang coklat batang yg sudah di tim lalu tuang minyak goreng aduk rata.

  6. 6

    Masukkan dalam cetakan 18 cm ke dalam kukusan yg sudah dipanaskan lalu kukus 20 menit dan angkat hias sesuai selera... gak di hias juga udah enak.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
dwi widyastuti
dwi widyastuti @dwiwidyastuti
pada
Jakarta Utara
Seorang ibu rumah tangga
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa