Cara Membuat
- 1
Kukus terlebih dahulu pisang tanpa dikelupas. Setelah matang, tiriskan.
- 2
Kupas dan potong menjadi 2 bagian atau sesuai selera
- 3
Letakkan pisang di atas kulit pangsit dan tuangkan susu coklat sesuai selera.
- 4
Lipat kulit pangsit dan olesi dengan putih telur di setiap sisi yang gampang terbuka.
- 5
Goreng dengan api kecil
- 6
Angkat dan tiriskan
Cooksnap
Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!
Resep Serupa
-
Pangsit Piscok Pangsit Piscok
Biasanya penganan pisang coklat dibuat dari kulit lumpia. Namun berhubung tidak nemu di penjual&adanya kulit pangsit, tak ada rotan akar pun jadi :D NiKiMei -
Piscok Caramel Piscok Caramel
Kemarin yang pedes-pedes, sekarang yang manis 🤤 #PejuangGoldenApron3 #GoldenApron3 #MasakItuSaya #CookpadIndonesia #DiRumahAja #cookpadcommunity_Semarang Prisca Arum Wibawani -
-
-
Piscok Lumer Piscok Lumer
Banyak pisang nganggur dirumah. Dan terciptalah ide untuk membuat piscok ini. Selamat mencoba😊 Rofiatul Firdausia Jamila -
Piscok bantal lumer ala mak rini 😁 Piscok bantal lumer ala mak rini 😁
Karena pak su suka yang manis", keluar deh ide bikin piscok bantal ini... Rizty -
-
PisCok Lumer PisCok Lumer
Siang2 bumil pengen nyemil tapi nggak ada cemilan heheheLiat bahan di kulkas ada pisang dan kulit pangsit... Dan masih ada meses sisa bikin donat kemaren2... Langsung deh gak pake lama langsung eksekusi bikin cemilan cepat saji yg no ribet dan gampang bangett😀Yuli Kurnia
-
Piscok Lumer Piscok Lumer
Karena suatu keadaan yang menuntut ku untuk bisa melakukan semuanya :) Novia Indah -
Pisang coklat (piscok lumer) Pisang coklat (piscok lumer)
Karna suami suka ngemil jadi ngudu stock bahan cemilan trus di kulkas, dan kebetulan punya pisang mateng,karna bosen klo di bikin pisang goreng trus jd kepikiran bikin piscok deh. Cuusss eksekusi rini rahma -
PisCok Keju PisCok Keju
Bikin camilan sederhana yuk..Kebetulan dapat pisang dari tetangga. Chiem's Khotim -
Rekomendasi Resep Lainnya
https://cookpad.wasmer.app/id/resep/10756681
Komentar