Ager Telur Ceplok

17 orang berencana membuat resep ini
Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 1 bkshokiku tanpa rasa
  2. 10 sdmgula, sesuai selera
  3. 700 mlair
  4. 3 sasetSKM putih
  5. 2 sasetnutrusari rasa jeruk

Cara Membuat

  1. 1

    Siapkan cetakan kue talam kecil, basahi air, sisihkan

  2. 2

    Tuang air dan SKM, masak sambil terus diaduk sampai mendidih, matikan kompor

  3. 3

    Bagi menjadi 2 bagian

  4. 4

    Bagian 1 beri nutrisari, aduk rata

  5. 5

    Tuang di Cetakan kue talam sampai penuh, biarkan dingin

  6. 6

    Setelah dingin dan set, Keluarkan, susun di mika siram dengan ager putih, sampai semua habis

  7. 7

    Dinginkan dikulkas

  8. 8

    Siap disajikan

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Riana Sweet (Ana'Rara)
pada
Parengan-Tuban
Masih dalam pengembangan dibidang masak memasak😊
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa