Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 20 buahbiji nangka
  2. 1 gelastepung terigu
  3. 1 sdmgula pasir
  4. 1/2 sdtgaram

Cara Membuat

  1. 1

    Keluarkan biji salah dari buahnya. Potong panjang sesuai selera

  2. 2

    Buat adonan tepung, masukan gula dan garam. Adonan jangan sampai encer banget

  3. 3

    Setelah adonan tepung siap, masukan buah nangka yang sudah dipotong panjang ke adonan. Siap untuk digoreng

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Putri Indah Wahyuningsih
pada
Salatiga - Semarang
seorang mahasiswa jurusan pendidikan yang hobby nya memasak 😊follow ig : putriagarwal dan puttri.collection
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa