Roti sobek empuk

Nova_wafathar
Nova_wafathar @nova_wafathar
Cirebon - Jawa Barat

Belum bisa move on dari per rotian hehe ... ini rotiii empuuukkk bangeeeettt sm seperti resep sebelumnya ya ... mantuull banget setiap bkm dalam hitungan menit langsung habis ga perah awettt sengaja bikin banyak tetep aja habis 😅😅

Lebih banyak
Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Bahan-bahan

8 porsi
  1. 250 grtepung protein tinggi
  2. 6 grragi
  3. 1 butirtelor
  4. 2 sdmgula pasir
  5. 100 mlair dingin
  6. Sejumputgaram
  7. 40 grmentega/butter
  8. Isian
  9. Coklat meses
  10. Keju parut

Cara Membuat

  1. 1

    Campur terigu, gula,telor, ragi dan air. Uleni sampai setengah kalis.

  2. 2

    Masukan garan dan mentega uleni kembali sampai benar2 kalis elastis. Diamkan selama 1 jam sampai mengembang.

  3. 3

    Kempiskan lalu bagi menjadi 16 bagian bulatkan lalu diamkan kembali selama 10 menit.

  4. 4

    Beri isian lalu bentuk sesuai keinginan. Bulatkan beri isian sampai habis. Lalu diamkan kembali sampai 30 menit.

  5. 5

    Masukan oven yg telah dipanaskan terlebih dahulu selama 10 menit panggang selama 15 menit sampai atasnya kecoklatan 180'c.

  6. 6

    Angkat oles mentega sajikan.

  7. 7
Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Komentar

Ditulis oleh

Nova_wafathar
Nova_wafathar @nova_wafathar
pada
Cirebon - Jawa Barat
happy mom, happy wife, happy cooking, happy baking
Lebih banyak

Resep Serupa