Puding cheesecake

Cara Membuat
- 1
Pertama buang pinggiran roti tawar potong-potong, bagi 2 keju setengah untuk adonan sisihkan setengah untuk topping.
- 2
Masukan roti tawar, 1/2 keju (sudah dipotong dadu), gula pasir, maizena, biang agar-agar, 1/2 bagian susu uht lalu blender hingga halus
- 3
Masukan sisa susu uht + 1,5 gelas air, kedalam panci dan masukan bahan adonan yang sudah diblender aduk agar tercampur rata, kemudian masak dengan api sedang sambil diaduk-aduk, tambahkan air lemon, 3 tetes pewarna makanan (kuning) aduk sampai mendidih / meletup kemudian masukan kedalam cetakan, lalu taburkan keju yang sudah diparut, lalu diamkan hingga dingin, dan dapat dihidangkan dalam keadaan dingin (simpan lemari es) selamat mencoba 😉
Cooksnap
Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!
Resep Serupa
-
Puding Cheesecake Puding Cheesecake
Resep yang satu ini wajib banget di coba ya teman teman 😍 Selain cara membuatnya yg mudah, sumpah ini rasanya enak banget, bahan bahannya sederhana tapi rasanya mantap dan istimewa. Dyah Dy -
-
Puding CheeseCake Puding CheeseCake
(15) 20.04.2019Cheese cake yg lagi hits diolah jdi puding👏Asli ueenak lho...Tampilannya memang mirip dengan versi cake nya, tpi sampe dimulut lembyuutnya bikin nagih...Ngeju abis😋Apalagi ditambah keju parut sebagai toping...fix penggemar dessert dengan rasa keju yg dominan wajib coba yess👌#berburucelemekemas#resolusi2019#CookpadCommunity_Makassar Rhiny Fanila -
Puding Cheesecake Roti Tawar Puding Cheesecake Roti Tawar
Source : @asahid_tehyung (instagram)Bismillah, ikut setoran #POSEMUKA dulu yesss. Tema kali ini adalah #KomBes_PudingDong, nyesss. Kali ini nyoba bikin puding yang agak mengenyangkan nih, enak banget dicemilin dalam keadaan dingin baru keluar dari kulkas. Anak bayi juga doyan ternyata, alhamdulillah, emak happy 😍😍Sukses terus buat #KomBes yaaa 🤗🤗#Minggguke22#PejuangGoldenApron2#MasakItuGampang#BerbagiInspirasi#Cookpadcommunity#Cookpadcommunity_id#CookpadIndonesia#Cookpadcommunity_bekasi Dapur Kanita -
-
257.Puding Cheesecake Roti Tawar 257.Puding Cheesecake Roti Tawar
Puding enak hasil ngintip IG @asahid_tehyung. Cepet bikinnya dan lembut. Enak pokoknya 👍👍 Maria Feronika -
27. Cheese Cake Puding 27. Cheese Cake Puding
Enak loo, yuk ah dicoba🥰#PejuangGoldenApron3 djanara.homecook -
-
Puding Cheese Cake Roti Tawar Puding Cheese Cake Roti Tawar
Enaknya ngemil yang yumyum~ yuk kita buat puding cheese cake. Mudah bgt! Jangan lupa share hasil recookmu yaaa Tifanny Ellies -
Rekomendasi Resep Lainnya
Komentar