Minyak kemiri untuk rambut dan alis

Aida Fitriah Risbariah
Aida Fitriah Risbariah @aidafitriiah
Jl Benda Kemang

Minyak kemiri yg sering saya beli kurang ber'efek jadi coba" bikin sendiri aja lebih ekonomis dan pasti lebih besar manfaat nya

Minyak kemiri untuk rambut dan alis

Minyak kemiri yg sering saya beli kurang ber'efek jadi coba" bikin sendiri aja lebih ekonomis dan pasti lebih besar manfaat nya

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 9 butirminyak kemiri sangrai
  2. Kain bekas atau bahan yg tipis

Cara Membuat

  1. 1

    Sangrai kemiri di atas teflon sampai berubah warna

  2. 2

    Lalu parut semua kemiri

  3. 3

    Siapkan kain bekas atau bahan yg tipis, supaya minyak bisa keluar lebih banyak. Karena saat memeras parutan kemiri harus di peras dengan keras supaya minyak keluar

  4. 4

    Tuang kemiri yg sudah di parut ke kain, dan siapkan wadah untuk minyak. Lalu gulung kain dan peras dengan keras sampai minyak keluar. Minyak nya keluar dikit demi sedikit atau se'tetes, jadi harus sangat sabar.

  5. 5

    Ini hasil dari 9butir kemiri. Terimakasih selamat mencoba.. Untuk manfaat minyak kemiri sangat banyak bisa di google yaa ☺ manfaat utama untuk menumbuhkan rambut dan juga menebalkan alis

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Aida Fitriah Risbariah
pada
Jl Benda Kemang

Komentar (2)

Flaviana Wahyu Sitoningrum
Flaviana Wahyu Sitoningrum @cook_6286211
Sampe sakit tanganku, minyaknya malah nempel ditangan ga mau netes🤣

Resep Serupa