Martabak Telur Mini

Retno Fajarwati
Retno Fajarwati @Retnoo1395

Ini untuk membuat 1 martabak ala jajanan anak SD
#Telur3in1

Martabak Telur Mini

3 orang berencana membuat resep ini

Ini untuk membuat 1 martabak ala jajanan anak SD
#Telur3in1

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 4 lembarKulit lumpia
  2. 1 buahtelur ayam/bebek
  3. sesuai seleraDaun bawang
  4. secukupnyaKaldu jamur
  5. secukupnyaGaram
  6. secukupnyaMinyak goreng

Cara Membuat

  1. 1

    Iris daun bawang, lalu tambahkan garam dan kaldu jamur, kocok semua bahan dengan telur

  2. 2

    Panaskan minyak goreng, lalu masukkan 2 lembar lumpia

  3. 3

    Setelah itu masukkan telur yg sudah di kocok tadi di atas kulit lumpia

  4. 4

    Tunggu sebentar, lalu tutup dengan 2 lembar kulit lumpia diatas telur

  5. 5

    Balik martabaknya dan tunggu hingga kekuningan, lalu angkat

  6. 6

    Martabak siap di hidangkan, bisa ditambah dengan saus

  7. 7

    Masukkan 2 lembar kulit lumpia

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Retno Fajarwati
Retno Fajarwati @Retnoo1395
pada
yang pastinya yg saya tulis sudah saya praktekan dan sudah berhasil :) twitter: @retno_neo instagram: RETNO_NEO kalau ada yg mau tanya tentang resep sms aja 081297655247
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa