Chiken Cordon Bleu Creation

Yg versi asli cuma daging asap dan keju lembaran ya buibuk , ini saya buat versi lebih warna warni dan lebih murah tentunya♥️
Cara Membuat
- 1
Belah ayam dari bagian samping, jangan sampai putus ya, trus tekan2 menggunakan ulekan agar lebih melebar. Taburi dengan lada + garam di semua sisi. pastikan rata, lalu diamkan.
- 2
Rebus wortel, buncis dan sosis -+3mnt atau sampai tekstur berubah. Jangan sampai overcook ya ♥️ ini saya kecil kecil karna stok dirumah tinggal ini hehe
- 3
Letakkan bahan yang direbus tadi di atas lembar dada ayam, tata memanjang. lalu gulung sambil di tekan kedalam agar padat. Yang mau pakai keju lembaran bisa terlebih dahulu diletakkan sebelum menata sayur+sosisnya. Kalau adanya keju batangan, potong memanjang saja lalu tata diatas sayuran.
- 4
Siapkan tepung bumbu yang dicairkan dengan air, pastikan tidak encer agar tepung panir menempel kuat. Gulingkan kedalamnya, setelah itu ke tepung panir. Tekan tekan sampai semua sisi tertutup termasuk ujung2 gulungan ayam. Masukkan ke dalam kulkas -+1jam.
- 5
Goreng menggunakan api yang benar benar kecil agar matang bagian dalamnya dan bagian luar tidak gosong duluan ♥️
Cooksnap
Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!
Ditulis oleh
Resep Serupa
-
Chicken Cordon Blue Chicken Cordon Blue
pertama x buat ini gara2 kalo pesen di solaria selalu ini enakkk banget asli nih kayaknya mah lebih enak ini drpd solaria #haha yuk wajib coba intancookpad -
Chicken Cordon Blue with cream cheese Chicken Cordon Blue with cream cheese
Pengen chicken cordon blue tapi g punya keju dan daging asap jadilah chicken cordon blue ala ala🤭#PejuangGoldenApron3 Nur Anisa Dwi Utami -
Chicken Cordon Bleu Chicken Cordon Bleu
Bismillah,Posbar kali ini tema Western Food, mari kita terbang ke Swiss untuk mencicipi hidangan unik yang bernama Chicken Cordon Bleu.Hidangan yang berasal dari Swiss. Memadukan cita rasa ayam yang lembut, keju yang meleleh dan daging asap yang gurih menciptakan sensasi rasa yang unik .Berbekal resep dari Mbak @windri_aries alhamdulillah jadi juga, karena dirumah warganya banyak mari buat 2 kali resep dari resep asli.Menjadi sajian untuk berbuka puasa, alhamdulillah semuanya suka 🥰 karena ini tidak pedas jadi anak anak bisa menikmatinya .Yuks incip resepnyaSemoga menginspirasi 🌸Happy cooking 🥠#WesternFood#Kombes_WesternFood#GAS2025#CookpadCommunity_Bekasi Koki Bayi 🍭 -
Chicken Cordon Bleu a.k.a Cheesy Chicken Chicken Cordon Bleu a.k.a Cheesy Chicken
Punya dada ayam ... Pulang ya keju ... Pengen bikinin apaaaa gitu yaa ... Biar jangan nugget lagi 😂Kepikiran lah bikin CCB tapi ga punya daging asap 😅 ..Ya sudahlah isi keju saja ..Praktis + gampang .. Insyaallah semua bisa bikin 👍 BunjiBunjen -
-
Chicken Pakcoy Cordon Bleu Chicken Pakcoy Cordon Bleu
Hidangan ini selalu istimewa, berbeda dengan steak yang kekuatan ada pada saus. Ini justru pada dagingnya. Daging dada ayam yang diiris tipis, tengahnya ditambah daging tipis, keju mozarela dan kali ini lebih spesial, karena ditambahkan keluarga sawi-sawian, yaitu pokcoy. Sayuran sawi yang menurut saya paling manis dan cocok dibuat apa aja. ♥️Hidangan ini pas banget untuk memeriahkan #PekanPosbarSawi.Inspirasi resep dari @Melz Kitchen. 🙏♥️#SAWINLOVE#PekanPosbarSawi#CookpadCommunity_Yogyakarta#SelaluIstimewa#memasakdengancinta#masakituibadah ihdanas -
Chiken Cordon Bleu Chiken Cordon Bleu
Dari informasi yg saya baca chiken Cordon Bleu ini berasal dari Swiss jd makanan ala eropah ini sekarang bisa kita sajikan di meja makan drumah. Membuatnya relatif mudah lho. Saya Tadinya mo buat nugget buat stok mkn anak2 tapi Berhubung blender rusak dan sdh terlanjur beli dada ayam fillet jd di bikin ini aja deh. Isiannya boleh pake keju mozarella dan smoke beef supaya meleleh2 gitu. Punya saya ini edisi nguras kulkas aja jd pke keju prociz#ahlinyaayam Badoci -
Chicken Cordon Bleu Chicken Cordon Bleu
Masih ada stok mozarella dikulkas jadi kali ini masak salah satu menu dari Perancis yang simple dan tentunya enak, karna kalau beli instan ayamnya lebih menyerupai nugget daripada daging ayam asli. LinaS_Cuisine -
Chicken Cordon Bleu Chicken Cordon Bleu
Di negara aslinya yaitu Amerika chicken cordon bleu diisi dengan berbagaimacam isian seperti daging asap, keju atau keju yg dapat meleleh lainnya. Tapiii di dapurku...akyu isi dengan bayam dan keju saja 🍃🍃🍘🍘☺. Dan rasanya tetep enaaakkk dan disukai seluruh anggota keluarga.Happy cooking🍘🍘🍅🍆 Lewis -
Chicken Cordon Bleu Chicken Cordon Bleu
Ini masak nya bareng suami, suami juga yg sekaligus ngajarin (lihat youtube awalnya) 😁 saya mah baru denger makanan ginian 😂 kampungan ya hehe...ini dimasak versi sederhana ala rumahan, smoke beef nya di ganti kornet.soalnya gak tau di muncar sini yg jualan smoke beef dimana.harus ke kota cari nya..yowes seadanya aja.. saya nyobain enak banget 😁 kita bikin 3 porsi buat ngajak temen nya makan siang di rumah, yg satu porsi lagi buat anak 😊 Hestri Manda -
Chiken Cordon Bleu Chiken Cordon Bleu
Bosan dengan olahan ayam yang cuma digoreng,disemur ataupun di opor,liat-liat olahan ayam,akhirnya terbersitlah buat bikin ayam cordon bleu yang mudah,murah,sederhana dan yang pasti ikut memeriahkan #WeekendChallenge Irene Anggraeni -
Chicken Cordon Bleu Darurat Chicken Cordon Bleu Darurat
Assalamualaikum sahabat Cookpad...Sengaja judulnya "Darurat" karena kondisi sekarang begitulah adanya. Karena harus #dirumahaja jadi harus lebih kreatif masak dg bahan seadanya tapi anak anak suka....Semoga bermanfaat ya..... Yuli Rahmawati
Rekomendasi Resep Lainnya
Komentar