Ceciwis Jahe Iris

DJ. Ana
DJ. Ana @dj_ana19
Bekasi

Karena mau rasa beda, makanya saya mencova membuat menu ini dengan irisan jahe, dan hasilnya lebih enak di tenggorokan 😍

Ceciwis Jahe Iris

2 orang berencana membuat resep ini

Karena mau rasa beda, makanya saya mencova membuat menu ini dengan irisan jahe, dan hasilnya lebih enak di tenggorokan 😍

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 500 grCeciwis
  2. 3 bhBawang putih (cincang)
  3. 50 grJahe (iris memanjang)
  4. 1/2 sdtGaram
  5. 1/2 sdtGula
  6. 1 sdmSaus Tiram
  7. 1/2 sdtLada bubuk

Cara Membuat

  1. 1

    Cuci beraih ceciwis, lalu siapkan bahan lainnya.

  2. 2

    Tumis bawang cincang sampai harusm lalu masukkan jahe tunggu sampai harum setelah itu baru masukkan ceciwis tunggu sampai layu

  3. 3

    Setalah ceciwis layu baru masukkan lada bubuk, saua tiram, garam, gula dan tes rasanya, kalo sudah pas matikan kompor dan sajikan 😍

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
DJ. Ana
DJ. Ana @dj_ana19
pada
Bekasi

Komentar

Resep Serupa