Sop Ayam Kampung

4 orang berencana membuat resep ini
Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. Kaldu ayam
  2. 2 ekorayam kampung utuh
  3. 4 siungbawang putih geprek
  4. 2 sdmgaram
  5. 1 sdtlada
  6. 3 lair
  7. Sop ayam
  8. 2 siungbawang putih
  9. Seujung kukupala
  10. 750 mlkaldu ayam kampung
  11. 2kepala ayam
  12. 2sayap ayam
  13. 2ceker ayam
  14. 1wortel ukuran sedang, potong
  15. 2 batangdaun bawang
  16. 1 batangseledri
  17. 1/4 sdtlada bubuk
  18. sesuai seleraGaram

Cara Membuat

  1. 1

    Kaldu, presto semua bahan selama 30 menit

  2. 2

    Siapkan semua bahan sop

  3. 3

    Rebus kaldu hingga mendidih setelah mendidih tambahkan wortel

  4. 4

    Haluskan bawang putih dan pala kemudian tumis hingga harum

  5. 5

    Masukkan ke dalam rebusan wortel, tambahkan garam dan lada bubuk koreksi rasa, masukkan ayam, 2 menit sebelum diangkat, tambahkan daun bawang dan seledri

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Nirmala Trifena Putri
Nirmala Trifena Putri @nirmalatrifena
pada
Yogyakarta
si doyan makan
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa