Potato Cheese Stick ✨

A U D I T A
A U D I T A @audita
Bandung

Bikin cemilan buat buka puasa yuk? Let's go .. #DirumahAja

Potato Cheese Stick ✨

37 orang berencana membuat resep ini

Bikin cemilan buat buka puasa yuk? Let's go .. #DirumahAja

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

1 porsi
  1. 400 gramKentang
  2. 70 gramKeju (Cheddar)
  3. 10 sdmMaezena
  4. 1/2 sdmgaram
  5. 1/2 sdmmerica
  6. 1/2 sdmkaldu bubuk
  7. 1 batangseledri (cincang)

Cara Membuat

  1. 1

    Siapkan bahan.

  2. 2

    Rebus kentang hingga matang. Tumbuk sampai halus. Kemudian campurkan, maezena, garam, merica, kaldu bubuk, seledri dan keju.

  3. 3

    Setelah itu, taruh adonan di plastik, diratakan, kemudian dipotong memanjang.

  4. 4

    Goreng hingga kekuningan. Angkat & sajikan. Mudah bukan? Yuk cobain.. Sajikan bersama sambal cabe/tomat.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
A U D I T A
A U D I T A @audita
pada
Bandung
Karyawati yang memanfaatkan waktu weekend nya untuk memasak.
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa