Manisan kolang kaling

6 orang berencana membuat resep ini
Ainie
Ainie @cook_8276593
Jakarta Timur
Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 1/2 kgkolang kaling potong 2
  2. 3 sendok mkngula pasir
  3. 8 sendok mknsyrup cap bangau
  4. 1 lembardaun pandan
  5. 600 mlair

Cara Membuat

  1. 1

    Cuci bersih kolang kaling, siram dengan air panas, buang air siraman,

  2. 2

    Masak kolang kaling dalam 600ml air, tambahkan daun pandan, gula pasir, dan syrup, biarkan sampai airnya menyusut,

  3. 3

    Jika airnya sudah menyusut, matikan api, sajikan.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan

Komentar

Ditulis oleh

Ainie
Ainie @cook_8276593
pada
Jakarta Timur
Baru belajar masak, akan selalu belajar, semangat💪
Lebih banyak

Resep Serupa