Nastar lembut dan lumer

28 orang berencana membuat resep ini
Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

4 toples @500gr
  1. 1 kgterigu kuci biru (dikurangi 2sdm)
  2. 2 sdmmaeizena
  3. 500 grblueband
  4. 200 grbutter (me:orcid)
  5. 2sacset susu dancow
  6. 100 grgula halus
  7. 4kuning telur
  8. 1 genggamkeju parut
  9. Olesan :
  10. 3kuning telur
  11. 2 sdmskm
  12. 2 sdmminyak goreng
  13. Secukupnyapewarna kuning tua

Cara Membuat

  1. 1

    Campur butter,blueband,gula halus,aduk sampai halus dan rata mggunakan spatula,di mixer jg boleh ya dengan kecepatan paling rendah dn hnya sebenyar saja (asal tercampur)

  2. 2

    Setelah rata masukan 4 kuning telur,aduk lagi,tamabahkan sedikit2 terigu,susu bubuk,meizena,keju parut,aduk sampai rata dn adonan bisa di bentuk

  3. 3

    Bentuk bulat adonan,pipihkan,tambahkan selai nanas secukupnya,bulatkan lagi,setelah selesai panggang nastar sampai 10 menit,keluarkan oles atasnya dengan bahan olesan,taburi keju dan panggang lgi sampai matang.sekian😊

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Anggie R P W
Anggie R P W @wafiShanum
pada
Metland Cileungsi Bogor
hay bunda2 mamah muda yg baru belajar2 masak atau bikin kue jgn khwatir ya bun klo yg masih binggung sama ukuran gram2an,,disini kita sama2 belajar dan saya selalu berusaha di setiap resep kue saya akan kasih #Takaransendok 😘
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa