Donat Kentang

4 orang berencana membuat resep ini
Asti Kartika
Asti Kartika @asti26
Purwodadi Grobogan
Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 400 grTepung terigu protein tinggi
  2. 50 grTepung terigu protein rendah
  3. 200 grKentang kukus
  4. 60 grGula halus
  5. 11 grFermipan
  6. 50 mlAir hangat
  7. 50 mlSusu UHT suhu ruang
  8. 60 grMargarin
  9. 4 butirKuning telur
  10. 1/4 sdtGaram

Cara Membuat

  1. 1

    Hancurkan kentang sampai benar-benar halus. Sisihkan

  2. 2

    Tuang fermipan ke dalam air hangat, diamkan 10 menit sampai berbuih banyak

  3. 3

    Siapkan adonan kering :terigu, gula dan garam. Aduk merata

  4. 4

    Masukan kuning telur kedalam adonan kering, uleni dengan tangan

  5. 5

    Tambahkan kentang yang telah dihaluskan secara merata

  6. 6

    Masukan fermipan dan susu sedikit demi sedikit

  7. 7

    Masukan margarin yang telah dicairkan secara bertahap (pastikan margarin sudah tidak panas)

  8. 8

    Uleni adonan hingga kalis

  9. 9

    Diamkan adonan hingga mengembang dua kali lipat

  10. 10

    Bagi masing2 40gr, diamkan hingga mengembang, lalu buat bulatan di tengah

  11. 11

    Goreng dengan api kecil hingga kuning keemasan

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan

Komentar

Ditulis oleh

Asti Kartika
Asti Kartika @asti26
pada
Purwodadi Grobogan
im blessed to be wife and mom
Lebih banyak

Resep Serupa