Mie toping sehat

indah ulpa paujiah @indah_ulpa
Cara Membuat
- 1
Rebus wortel yg telah di bersihkan tunggu hingga matang
- 2
Rebus brokoli yg sudah di bersihkan tingkat ke matangan 1/2 matang saja lalu tiriskan
- 3
Rebus mie indomie hingga matang
- 4
Masukan bumbu mie lalu tambahkan sedikit kecap. Lalu campur mie kedalam bumbu
- 5
Beri toping brokoli dan wortel sudah jadi hidangkan
Cooksnap
Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!
Resep Serupa
Rekomendasi Resep Lainnya
https://cookpad.wasmer.app/id/resep/12930654
Komentar