Mini roll cake rainbow

INDRIYANI
INDRIYANI @Indri_1198
jakarta selatan pondok indah

Tips: ips:
*Sebelum dikukus, loyang yang sudah diisi adonan dihentak hentakkan terlebih dahulu sehingga gelembung udara akan keluar dari adonan tersebut.
*Tutup dandang harus dilapisi dengan kain agar uap air tidak jatuh kedalam adonan kue.

Mini roll cake rainbow

Tips: ips:
*Sebelum dikukus, loyang yang sudah diisi adonan dihentak hentakkan terlebih dahulu sehingga gelembung udara akan keluar dari adonan tersebut.
*Tutup dandang harus dilapisi dengan kain agar uap air tidak jatuh kedalam adonan kue.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 4 btrtelur
  2. 135 grtepung terigu
  3. 135 grgula pasir
  4. 2 sdmsusu kental manis
  5. 1 sdmsusu bubuk
  6. 1/2 sdmsp
  7. 100 mlminyak sayur
  8. 5macam pewarna makanan

Cara Membuat

  1. 1

    Panaskan dandang

  2. 2

    Mixer telur,gula dan sp sampai mengental atau putih berjejak

  3. 3

    Turunkan kecepatan mixer masukkan terigu,susu bubuk bertahap aduk rata kemudian masukkan minyak makan dan susu kental manis,aduk rata lagi

  4. 4

    Siapkan wadah masukkan adonan dan beri masing2 pewarna 

  5. 5

    Tuang adonan ungu keloyang uk.16x16x7 cm yang beri alas kertas roti, kukus kira2 10 menit... api sedang

  6. 6

    Masukan adonan warna biru kukus lagi 10 menit, lakukan sampai adonan hbs,utk lapisan terakhir kukus selama 20 menit

  7. 7

    Angkat,keluarkan dari loyang biarkan hangat,lalu iris setebal 1/2 cm.

  8. 8

    Isi dgn selai atau butter cream yang sudah dmasukkan kedalam plastik segi tiga atau piping bag, kemudian di gulung

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Masak Hari Ini
INDRIYANI
INDRIYANI @Indri_1198
pada
jakarta selatan pondok indah
memasak adalah sebagian dari jiwa saya, apalagi bisa membagikan resep saya kepada orang lain merupakan hal yang paling bermanfaat yang saya rasakan.
Lebih banyak

Komentar

Rosa Julianti
Rosa Julianti @Moomy_ocha
Bund untuk , memotongnya itu harus hangt ato nunggu dinggin dulu bund .. punyaku tak gulung kog retak retak gtu ya .. ?

Resep Serupa