Lumpur Surga

10 orang berencana membuat resep ini
Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

1 jam 30 menit
kurleb 15 buah
  1. 400 mlsantan (untuk adonan A)
  2. 750 mlsantan (untuk adonan B)
  3. 5 butirtelur
  4. 300 grgula pasir
  5. 3 sdmtepung terigu
  6. 2 sdmpasta pandan, boleh ditambah air perasan daun pandan
  7. 6 sdmtepung beras
  8. 1 sdtgaram

Cara Membuat

1 jam 30 menit
  1. 1

    Untuk adonan A : Campurkan 400ml santan, 5 butir telur, tepung terigu, 300gr gula, dan pasta pandan. Aduk menggunakan wish sampai merata lalu saring dgn saringan teh. sisihkan

  2. 2

    Adonan B : Campurkan 750ml santan, 6 sdm tepung beras, dan garam. aduk sampai tercampur rata

  3. 3

    Siapkan kukusan. Tuang adonan A sampai ¾ alumunium foil. kukus terlebih dahulu kurleb 5 menitan kemudian tambahkan adonan B sampai penuh. kukus sampai matang. ulangi sampai adonan habis. selamat mencoba 💓

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Eva D.yusmaindah
Eva D.yusmaindah @Evadyusma
pada
Pasuruan - JATIM
'Ku suka masak, walaupun yg ku masak itu² ajaaaa 😆👩‍🍳
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa