Sandwich Roti Tawar

Menu kali ini cocok banget untuk dijadiin bekal sarapan ke kantor ataupun ke sekolah, gampang banget cara buatnya, yuk lihat step-step nya #PejuangGoldenApron3
Sandwich Roti Tawar
Menu kali ini cocok banget untuk dijadiin bekal sarapan ke kantor ataupun ke sekolah, gampang banget cara buatnya, yuk lihat step-step nya #PejuangGoldenApron3
Cara Membuat
- 1
Siapkan 1 butir telur dan dikocok lepas, kemudian masukkan 1/2 bungkus kornet
- 2
Iris daun bawang masukkan kedalam telur, iris kol tipis-tipis kemudian masukkan ke adonan telur kemudian di aduk hingga tercampur
- 3
Goreng telur menjadi 2 bagian, jangan lupa di balik ya
- 4
Letakan roti tawar, beri mayonnaise pedas secukupnya kemudian ratakan, taruh telur diatasnya
- 5
Beri nori 2 lembar, parut keju lalu taburkan diatasnya
- 6
Beri mayonnaise lagi di atas taburan keju, lalu tutup dengan roti lagi dan siap di panggang di pemanggang roti atau di teflon deh
- 7
Kalo sudah matang tinggal di bagi 2 deh roti tawar nya dan siap di sajikan
Cooksnap
Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!
Resep Serupa
-
Roti Tawar Sandwich Sosis Roti Tawar Sandwich Sosis
Assalamu'alaikum wr wb..Happy weekend Mom's.. 😄Maafkan telat upload resep.. 🙏Menu weekend kali ini simpel banget, cocok buat sarapan atau camilan sore menemani secangkir teh hangat, cocok juga buat bekal sekolah..#PejuangGoldenBatikApron Kitchen Manda'Riz -
Sandwich Roti tawar Sandwich Roti tawar
Nie menu sehat buat anak, cocok buat sarapan ataupun buat bekal sekolah, lebih sehat di tambah sayur ya... Karena anak ku susah makan sayur jadi aku bikinnya tanpa sayur... Simpel lo dan gak butuh waktu lama, yuk coba buat Andriana Ardiansyah -
Sandwich roti tawar goreng Sandwich roti tawar goreng
Bekal anak anak kalau weekend dan minta tidur d hotel atau bekal waktu ke pantai. Enak, mengenyangkan. Mudah juga buatnya. Mamiya mayla -
Roti john (sandwich Roti tawar) Roti john (sandwich Roti tawar)
Sandwich.. ya sandwich siapa sih yg gak bisa buat sandwich dari roti tawar ini ? Membuatnya sangat mudah, tidak perlu menggunakan banyak bahan dan tentunya #AntiRibet karna tidak memerlukan waktu lama untuk membuatnya. Karna cara membuatnya begitu simpel maka sandwich menjadi sarapan andalan bagi orang - orang yg harus beraktivitas pada pagi hari.#BerburuCelemekEmas#Resolusi2019#CookpadCommunity_Bandung#31 Gazbiyya -
-
Sandwich roti tawar Sandwich roti tawar
Kreasi roti tawar yang semua orang pasti bisa bikin karena gampang bangeettt dan yaaaa kenyang lah kalau buat sarapan, selamat hari Jumat ya tetap #dirumahaja theresianana -
Sandwich Roti Tawar Sandwich Roti Tawar
Bikin untuk menu sarapan pagi tadi yang kebetulan emg niat buat diet "katanya" 😄 di langkah resep saya membuat dengan roti tawar yg soft bread, di foto atas saya membuat yg sari roti biasa yg gambarnya boboy boy. Kalian boleh sesuaikan dg selera masing2 roti bisa dipanggang dlu di teflon/tidak. Bahan dan isian jg sama cuman yg membedakan di foto atas dan step langkah cuman roti sja **note : buat teman2 yg ingin terus belajar baking & cooking lakukan trus ya jangan pernah menyerah dn putus asa, jangan hiraukan omongan orang lain yg bisa membuat semangat memasak kalian pupus. Teruslah berkreasi di dapur, terus belajar jng kapok gagal, yok kita berjuang bersama untuk meberikan yg terbaik buat keluarga tercinta 😇😘 #PejuangGoldenApron3 #GoldenApronChallenge #Cookpad #CookpadCommunity_Probolinggo #CookpadIndonesia Chika Rahmadafani -
Sandwich Salor (olahan Roti Tawar) Sandwich Salor (olahan Roti Tawar)
Salor = Sayur dan telor. Cocok buat sarapan, kenyang (walaupun sebentar) 🤭 Nyak Haikal -
66. Roti John (Sandwich Roti Tawar) 66. Roti John (Sandwich Roti Tawar)
Jadi menu sarapan favorit di rumah. Wajib ada setiap minggunya. Ini enak banget, beneraaaannn. Saya buat 5 pcs. Bahan² di bawah ini dibuat untuk 1 x (kali) makan / orang.Di resep penulisnya (sebelum saya), pakai bakso dan daun selada.Tapi saya pakai sosis dan daun lettuce. Sama aja sih sebenarnya. Tergantung selera dan bahan² apa aja yang ready di rumah, hehehe...Wajib banget recook 👩🍳Source : tutihryt#CookpadCommunity_Tangerang Marissa Savista -
Sandwich Roti Tawar Sandwich Roti Tawar
setor menu untuk#pejuanggoldenapron3#cookpadcommunity_solo Dapur Aprilia -
Sandwich Roti Tawar Teflon Sederhana Sandwich Roti Tawar Teflon Sederhana
Menu yang cocok untuk segala situasi, bisa buat cemilan, bekal atau makan berat buat anak-anak yang sedang sulit makan nasi. Kali ini saya memakai bahan yang paling simpel. Mudah-mudahan bermanfaat!#tantanganakhirtahun#masakditahunbaru Bintu Tsaniyah -
Sandwich Roti Tawar Sandwich Roti Tawar
Happy weekand cookpaders...pada buat menu keluarga tercinta apa hari ini??🤗🤗Kalau saya buat sarapan yang simple aja dech..cuaca mendung hujan gtu di boyolali,jadi males apalagi hari minggu mager😁😁Buat sandwich roti tawar kali ini insyaAllah sudah cukup gizi yg jelas.karbohidrat dari roti protein dari sosis,bisa juga telur,sudah ada sayur selada tomat tambah keju🤗🤗#CookpadCommunity_Solo#TIMLO_Solo#PejuangGoldenBatikApron#Week42#Timlo_Woyowoyo Liez_Tya
Rekomendasi Resep Lainnya
Komentar