Kue Gandos rumahan

Diana Herinawati
Diana Herinawati @DianaCookpad
Ungaran Semarang

Ketika menemukan Abang- Abang penjual kue Gandos dan ternyata kuenya sudah habis 😊, maka kepikir untuk membuat sendiri saja. Rasanya sih mirip kue Gandos 😊.
#jelajahnusantara

Kue Gandos rumahan

7 orang berencana membuat resep ini

Ketika menemukan Abang- Abang penjual kue Gandos dan ternyata kuenya sudah habis 😊, maka kepikir untuk membuat sendiri saja. Rasanya sih mirip kue Gandos 😊.
#jelajahnusantara

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 175 grkelapa muda parut
  2. 150 grtepung beras
  3. 1 sdtgaram
  4. 500 mlsantan kara + air
  5. 1 lbrdaun salam

Cara Membuat

  1. 1

    Campurkan kelapa parut dan tepung beras, aduk aduk

  2. 2

    Didihkan santan dan daun salam

  3. 3

    Masukkan santan hangat ke dalam adonan tepung dan kelapa, aduk rata.

  4. 4

    Panaskan cetakan yang diolesi minyak goreng. Lalu masak adonan Gandos (dibuat dengan 2 macam cetakan)

  5. 5

    Tunggu hingga kulit Gandos kecoklatan

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Diana Herinawati
Diana Herinawati @DianaCookpad
pada
Ungaran Semarang

Komentar

Resep Serupa