Kolak pisang Ubi kilat

Aziza Nurhayatun
Aziza Nurhayatun @aziza_n
Pamulang

Hujan hujan enak makan yg anget anget, salah satunya kolak ini, dan bs dijadikan hantaran rantang ke keluarga terdekat

Lebih banyak
Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Bahan-bahan

  1. pisang uli atau tanduk(aku pake uli dan tanduk)
  2. ubi 3 buah yg telah dipotong
  3. gula merah 150 gr(bs ditakar sesuai selera)
  4. gula pasir 100gr (bs ditakar sesuai selera)
  5. 3 lembardaun pandan
  6. 1,5 literair
  7. 2 bungkussantan instan (kara kecil)
  8. secukupnyagaram

Cara Membuat

  1. 1

    Rebus air, gula merah, gula pasir dan pandan secara bersamaan

  2. 2

    Masukan ubi yg telah dipotong tunggu sampai empuk, setelah empuk masukan pisang yg telah dipotong jg. (supaya pisang tdk hitam, bs direndam air terlebih dahulu/,direbus secara terpisah)

  3. 3

    Setelah pisang empuk, tambahkan garam secukupnya, dan masukan santan instan, aduk aduk, dan siap disajikan

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Komentar

Ditulis oleh

Aziza Nurhayatun
pada
Pamulang

Resep Serupa