Bolu Kopi

Susanti Maris
Susanti Maris @susanti_maris
Sumedang - Jawa Barat

Ada kopi punya suami, awet gk di minum2.. jd dibuat bolu biar kemakan..
.
.
Source : @lestarisahidin

Bagikan

Bahan-bahan

loyang uk 18 po
  1. 2 butirtelur
  2. 50 grgula pasir
  3. 1/2 sdtSP
  4. 1 sdmsusu bubuk full cream
  5. 60 grtepung terigu pro sedang
  6. 1 sachetkopi instan (merek apa sja)
  7. 50 grButter margarin
  8. 20 grminyak goreng

Cara Membuat

  1. 1

    Kocok telur, gula dan SP sampai mengembang berjejak.

  2. 2

    Masukan tepung, susu bubuk dan kopi instan.. aduk rata, boleh dg mixer kecepatan rendah.

  3. 3

    Tambahkan minyak dan butter margarin cair. Aduk balik.

  4. 4

    Tuang dlm loyang yg sdh di oles margarin dan ditaburi tepung.

  5. 5

    Panggang dg api sedang. Sesuaikan suhu oven masing2

  6. 6

    Sajikan hangat. Moist dan wangi kopi..

  7. 7

    Save foto

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Masak Hari Ini
Susanti Maris
Susanti Maris @susanti_maris
pada
Sumedang - Jawa Barat
Follow my instagram @susantimaris
Lebih banyak

Komentar (3)

Resep Serupa