Chicken wings ala P**za H*t 😁

14 orang berencana membuat resep ini
Mamii
Mamii @mamibaimshabira
Jakarta

Dibalik perut yang semakin membesar ada rasa males masak yang besar juga 😂 jadi kita masak yang simple aja tapi tetep enak 😊

Lebih banyak
Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 500 grsayap ayam
  2. Jeruk nipis
  3. Bumbu marinasi :
  4. 3 sdmkecap manis
  5. 2 sdmsaos tiram
  6. Saos sambal (aku skip)
  7. 1/2 sdtlada bubuk
  8. 4 siungbawang putih dihaluskan
  9. 1/2 ruas jarijahe dihaluskan
  10. Secukupnyagaram

Cara Membuat

  1. 1

    Potong sayap ayam jadi 2 bagian,cuci bersih dengan jeruk nipis.

  2. 2

    Campur semua bumbu marinasi,lalu masukkan sayap ayam yang sudah dicuci bersih,diamkan selama kurleb 2 jam agar bumbu meresap.

  3. 3

    Kukus sayap ayam yang sudah dimarinasi kurleb 30 menit. Siapkan wajan lalu goreng hingga matang. Angkat dan sayap ala p*hd siap disajikan 😀

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan

Komentar

Ditulis oleh

Mamii
Mamii @mamibaimshabira
pada
Jakarta
Ibu dari 4 anak yang baru sedikit belajar dunia perdapuran 😁 mohon maaf foto seadanya 😂
Lebih banyak

Resep Serupa

Rekomendasi Resep Lainnya