Cara Membuat
- 1
Hancurkan Oreo, masukkan dalam wadah
- 2
Masukkan agar agar dalam wadah beri
- 3
Beri 1 sachet SKM masak kembali hingga mendidih, matikan kompor biarkan uap panas agak hilang lalu tuang dalam wadah berisi oreo
- 4
Tunggu hingga padat, lalu siap dimakan
Cooksnap
Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!
Resep Serupa
-
-
Puding Oreo Puding Oreo
Sesekali ingin membuat puding saat cuaca yang lumayan panas ini. Apalagi pudingnya dimakannya dingin-dingin wah..segarnya. Yuk Bun..cobain resep yang simple ini. Bahan-bahannya di warung sebelah ada semua nih. Membuatnya juga tidaklah ribet hanya sedikit sabar saja...😀Source: Resep Bunda Yustin Youtube#GenerasiAprontis#Minggu14 Fara Saskia -
Puding Busa Oreo Coklat Puding Busa Oreo Coklat
Penasaran bakalan amis atau nggak, ternyata nggak amis sama sekali dan mempes2 kaya busa 😁Source : Riska SuskarinaResep versi video cek di YouTube : Riana Madundi Riana Madundi -
Puding coklat oreo Puding coklat oreo
Source: Tati Noerh#CookpadComunity_Jateng#MasakAsyik Mamah Galang -
-
-
Puding coklat oreo Puding coklat oreo
Bisa untuk jajanan anak, apalagi anak banyak yang suka Oreo. Caranya mudah dan bisa dibuat di cetakan besar, karena aku untuk sendiri jadi aku buat dalam cup cup kecil. #TiketMasukGoldenApron3 Huda Bawazier -
-
Puding Lapis Oreo Milo Puding Lapis Oreo Milo
Lg suka makan puding dan bikinnya juga gampil, bahan-bahan redeh semua di dapur....ya udin cuzz uplek uplek jeder....tring tring...Source : Trivina Kitchen YoutubeRecook : Dewo'S Kitchen Dewo Saputro Dewi Heru (Dewo'S Kitchen) -
Puding Oreo Lapis Cokelat Puding Oreo Lapis Cokelat
Bismillaah, Minggu Ke-31 ( Kamis, 31 Desember 2020 ).Tiba-tiba ci kaka request minta dibuatkan puding oreo ini, sambil memperlihatkan resepnya di youtube 😁. Karena semua bahan tersedia, langsung deh di eksekusi. Alhamdulillah, anak-anak happy, Mommy pun happy 💞.Source : Cooking with Hel youtube channel#BandungSilihAsaan_KanggoMurangkalih#CookpadCommunity_Bandung#AuthorsBandungHebring#PejuangGoldenApron3 Desriayu -
Puding Oreo Puding Oreo
Si kecil lagi suka ngemil dan kebetulan juga ama yang berbau puding. Selain mengenyangkan, puding juga bikin adem perut dan menyehatkan. So, emaknya pun bikinin buat cemilan dia.#week #29#pejuangGoldenApron3#pudingoreo#serbapuding#idemasakanrumah Netty Suherlis -
Puding Susu Oreo Puding Susu Oreo
Bikin cemilan buat keluarga. Enak banget dimakan dingin. Oreo nya jadi lembut, nikmat banget... Anak-anak pasti suka ini 😘Minggu_1#GA_TheNextLevel#DiRumahAja#KeDapurAja#MasakItuSaya#BagikanInspirasimu#CookpadIndonesia#Cookpadcommunity#cookpadcommunity_Karawang#resep3r Nining Sari_3R
Rekomendasi Resep Lainnya
https://cookpad.wasmer.app/id/resep/14810612
Komentar