Roll pisang keju

Fhifie RFP
Fhifie RFP @FhieWijaya95

Buat cemilan suami dengan bahan seadanya dan simple🥳

Roll pisang keju

7 orang berencana membuat resep ini

Buat cemilan suami dengan bahan seadanya dan simple🥳

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

30 menit
4 porsi
  1. 4 pcsRoti
  2. 1 buahPisang gepok
  3. secukupnyaKeju
  4. 1 sachetSkm
  5. Tepung panir/tepung roti
  6. Gelas/rolling pin
  7. Adonan basah :
  8. 5 sdmTepung terigu
  9. secukupnyaAir

Cara Membuat

30 menit
  1. 1

    Siapkan bahan-bahan

  2. 2

    Iris2 tipis pisang, pipihkan roti dengan rolling pin/gelas

  3. 3

    Kemudian susun isian yang terdiri dari pisang, keju, skm (isian bisa sesuai selera ya bund), kemudian gulung dan rekatkan dengan adonan basah

  4. 4

    Balur roll pisang dengan adonan basah, dan balurkan ke tepung panir/tepung roti

  5. 5

    Kemudian goreng hingga matang dan beri topping sesuai selera (bisa disimpan dalam freezer hingga 1 bulan dalam keadaan beku ya bund).

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Fhifie RFP
Fhifie RFP @FhieWijaya95
pada

Komentar

Resep Serupa