Potato cheese ball

8 orang berencana membuat resep ini
Sally Febrina
Sally Febrina @sallymasak
Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Bahan-bahan

40 menit
serumah
  1. 2kentang ukuran sedang
  2. 75 gramkeju cheddar
  3. Sejumputgaram
  4. Air utk merebus kentang
  5. sedikitMinyak
  6. Margarin
  7. 3 sdmtepung maizena

Cara Membuat

40 menit
  1. 1

    Kupas kentang, lalu potong, dan rebus. Di rebusan kentang beri sedikt garam dan minyak goreng.

  2. 2

    Kentang matang, haluskan. Campur dengan keju. Masukan tepung maizena. Aduk rata. Lalu bentuk bulat2 sesuai selera

  3. 3

    Panaskan minyak Dan campur 2 sdm mentega. Goreng kentang bulat2 tadi hingga kuning kecoklatan.

  4. 4

    Angkat tiriskan dan sajikan.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan

Komentar

Ditulis oleh

Sally Febrina
Sally Febrina @sallymasak
pada

Resep Serupa