Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 2sosis merah
  2. 1/4tepung terigu
  3. Secukupnyaair
  4. Secukupnyapenyedap rasa ayam
  5. Minyak goreng
  6. sesuai seleraBubuk rasa balado, BBQ, atau

Cara Membuat

  1. 1

    Kupas kulit sosis, kemudian potong menyerong

  2. 2

    Campurkan sosis dan tepung kemudian tambahkan air sedikit, remas - remas (proses sama dengan membuat ayam krispi)

  3. 3

    Panaskan minyak goreng, kemudian goreng sosis sampai matang atau berubah warna kecoklatan.

  4. 4

    Tunggu dingin, kemudian campurkan dengan bumbu bubuk sesuai selera..

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Tikafisriyanti
Tikafisriyanti @cook_17611806
pada
Pandaan/Pasuruan - Jawa Timur

Komentar

Resep Serupa