Silky pudding strawberry 🍓

Aya Kitchen @cook_25427
Cara Membuat
- 1
Masukkan susu bubuk, gula pasir, skm, nutrijel strawberry, perisa strawberry ke dalam panci lalu masak sampai mendidih, jangan lupa di aduk-aduk.
- 2
Setelah mendidih masukkan maizena yang sudah dilarutkan lalu masak lagi sebentar.
- 3
Setelah di masak tuangkan ke dalam wadah/cetakan. Masukkan ke kulkas min 2 jam.
- 4
Selamat menikmati
Cooksnap
Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!
Resep Serupa
-
Silky pudding strawberry Silky pudding strawberry
#cookpadID#cookpadcommunity_id#kopijos#cookpadcommunity_yogyakarta#selaluistimewa zety -
-
Silky pudding strawberry Silky pudding strawberry
Si kecil lagi susah makan, jadi harus cari cara buat bikin si kecil buka mulut hehehe akhirnya kepikiran buat camilan pudding ini, hasilnya si kecil mau makan pudding dan habis banyak hehehe Dwi Ananda Amalia -
Silky pudding strawberry Silky pudding strawberry
Mudah dan praktis anak anak pasti suka 😊 #eatclean #tantanganakhirtahun #masakditahunbaru Angela Litha -
Silky pudding strawberry Silky pudding strawberry
Lembutnya juara umum pudding ini 👍👌..siapapun yg mencobanya pasti suka mau lagi dan lagi.. vla vanillanya aku memakai vla vanilla instan dari nutrijell merknya My Vla,, cari yg gampang buatnya tinggal tambahkan dengan air panas jadi vlanya😃 aduuuh enak enak enak..dimakan dingin2 nyesss glezzett!😉😋 juara Umum👍 Dapur Mak Mona -
Silky Pudding Strawberry Silky Pudding Strawberry
Satu resep bs jadi 44 cup.. pas Mau makan baru disiram vla.. nyum nyum bunda_evan -
Silky Pudding Strawberry Silky Pudding Strawberry
Suka banget sama yang namanya silky-silky pudding. Lembut banget teksturnyaa. 😁Btw. Ini fla-nya sebenernya pecah. Karna dibiarin mendidih terlalu lama. 😅 tapi rasanya tetep enak koo 😘 Fitriani Sri Rejeki -
Silky Pudding Strawberry Silky Pudding Strawberry
Serius ini lembut dan enak banget. Daripada beli silky puding yg mahal mending bikin sendiri. Gak kalah enak lho... Ayuk Hartini -
Silky pudding strawberry tropical fruit Silky pudding strawberry tropical fruit
Lembut dan seger... bikinan bbrp hari yg lalu untuk dibawa si bontot bukber ke sekolah..Sy pakai cetakan pudingnya beda2 sesuai stok yg ada hasilnya +/- 60 pcsSource : @dapur ryuna#BerburuCelemekEmas#Resolusi2019#SiapRamadan#JemputRejeki#Cookpad_Id#Cookpadcommunity_Tangerang#Komunitaspaders rrrsuryaaaa -
-
Silky Pudding Strawberry Silky Pudding Strawberry
Aku lihat resepnya dari @dapurraisa ,, aku modif sedikit dari resep aslinya , cara buatnya simple bgt .. yuu kepoin resepnya 🍮🍮🍮#JemputRejeki#SiapRamadhan#JajananPasar Sri Setiawati
Rekomendasi Resep Lainnya
https://cookpad.wasmer.app/id/resep/16085985
Komentar