65. Tumis Telur Tomat

Bernadeta Diah R A
Bernadeta Diah R A @bernadeta_diah
Purwokerto

Recook resep ini dari salah satu dokter ahli gizi di IG karena simpel dan rasanya beda.. Ternyata approved sama anak lanang 😁

65. Tumis Telur Tomat

16 orang berencana membuat resep ini

Recook resep ini dari salah satu dokter ahli gizi di IG karena simpel dan rasanya beda.. Ternyata approved sama anak lanang 😁

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 1 butirtelur ayam
  2. 1/2 buahtomat ukuran sedang (potong kecil kecil)
  3. 1 batangdaun bawang
  4. 1 sdmsaos tiram
  5. Sedikitlada bubuk

Cara Membuat

  1. 1

    Goreng telur, orak arik dan sisihkan

  2. 2

    Panaskan minyak, tumis daun bawang, masukan tomat, saos tiram, lada bubuk. Aduk hingga rata.

  3. 3

    Masukan telur, aduk hingga matang. Hidangkan dgn nasi hangat dijamin si kecil lahap..

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Bernadeta Diah R A
Bernadeta Diah R A @bernadeta_diah
pada
Purwokerto
Masih terus belajar masak untuk anak dan keluarga 😁
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa