Bahan-bahan

30 menit
2-4 orang
  1. 4 buahsosis besar
  2. 3 buahcabe ijo besar
  3. 1 butirtelur
  4. Bawang merah
  5. Bawang putih
  6. Kecap manis
  7. Gula pasir
  8. Garam
  9. Penyedap rasa (Royco)
  10. Sasa (micin)
  11. Lada bubuk
  12. Mentega

Cara Membuat

30 menit
  1. 1

    Potong-potong sosis & cabe ijo menjadi beberapa bagian kecil

  2. 2

    Iris tipis bawang merah & bawang putih

  3. 3

    Panaskan mentega,lalu masukan bawang merah, bawang putih,cabe ijo masak sampai sedikit layu

  4. 4

    Masukn telur lalu orak arik, kemudian masukan air secukupnya

  5. 5

    Masukan sosis dan tambahkan kecap secukupnya

  6. 6

    Kemudian tambahkan garam,gula pasir,micin,lada bubuk & penyedap rasa secukupnya

  7. 7

    Kemudian tunggu sampai air menyusut,dan jangan lupa tes rasa

  8. 8

    Sesudah air menyusut dan di rasa sudah matang,tinggal angkat dan sajikan

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Komentar

Ditulis oleh

Gita Sri Astuti
Gita Sri Astuti @cook_26559764
pada
Tasikmalaya
Saya seorang wanita,lebih tepatnya seorang istri yang saat ini sedang hobi memasak,dan yang paling saya suka adalah memasak makanan favorit untuk suamiku💙
Lebih banyak

Resep Serupa