Orek sawi putih

Andriana Ardiansyah @Andriana_13
Buat menu sehat yang satu ini mantabnya kebangetan mom, simpel dan praktis yuk buat d rumah
Cara Membuat
- 1
Cuci bersih sawi lalu potong sisihkan
- 2
Siapkan wajan lalu beri margarin oseng batih dan tomat oseng2 sampai tomat jadi lumer
- 3
Masukkan saus tiram, saus cabe dan lada kemudian aduk
- 4
Masukkan sawi putih aduk sampai setengah layu kemudian beri telur aduk merata sampai telur matang cek rasa lalu sajikan....
Cooksnap
Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!
Ditulis oleh
Resep Serupa
-
Sawi Putih Orek Telur Sawi Putih Orek Telur
simpel praktis dan hemat 😁#WeekendChallenge#SeptemberCeria Bunda Azizan Rafif -
Tempe orek lada hitam Tempe orek lada hitam
Ada sisa tempe... Request cari menu yang simpel dan praktis jadilah lauk pendamping yang satu ini Meldayati Kamel -
Pecai orek telor Pecai orek telor
Menu sarapan yang sangat simpel cepat dan praktis Dian Ummu ikhlas -
Orek tempe Orek tempe
Makan tanpa tempe seperti masak kurang garam 😁😁 menu kesukaan anak anak selain simpel, cepat dan praktis juga buat bekal sekolah yuk kita lanjut 😍😍 Naraya -
Ca sawi wortel telur orek Ca sawi wortel telur orek
Menu ini praktis, bahannya simpel, memasaknya juga cepat, untuk jumlah air mau berkuah banyak / sedikit bisa sesuai selera, jangan lupa garam dan gula d sesuaikanTipsnya kalau memasak sawi, jangan terlalu lama, rasanya bisa pahit, masak sawi sebentar sajaSilahkan mencoba 😘 Nindy Anjani -
Tumis Sawi Hijau Orek Telur Tumis Sawi Hijau Orek Telur
Di kulkas ada sawi hijau buat bikin mie. Tapi karna lagi ngurangin mie akhirnya iseng di tumis pake saus tiram.. rasanya ternyata mirip kuah mie dog-dog versi sehat karena gapake mie 🥰 Revana Werdaningsih -
Orek Tempe Sederhana Orek Tempe Sederhana
Bingung masak apa yg mudah dan cepat? Ini salah satu menu favorit di rumah mudah dan praktis. Novi Camellia -
Sayur sawi orek telur Sayur sawi orek telur
Ass. Masak yg mudah dan cepat itu favorit saya,,kl kerjaan lg menggunung,,,pilih menu simple,tp sehat. Kali ini sawi aja yg ada dikulkas,,oke mari kita eksekusi Dapur Maya -
Oseng sawi putih orek telur Oseng sawi putih orek telur
Ceritanya pas buka kulkas hanya ada bahan bahan ini. Untuk Anda yang buru2 keluar rumah dan ingin masak cepat,maka jenis oseng andalan saya ini bisa dicoba dirumah... Permadina Kanah Arieska -
"oseng sawi orek telur" "oseng sawi orek telur"
Menu simpel praktis di pagi hari....Tinggal iris² cemplung mateng wes.... 😂Lauk nya pkai tempe goreng aja udh endol tak kendol².....😂😂😂😂😴 Rina Sutianto -
Orek Tempe Orek Tempe
Ini mah menu murah meriah yang banyak disukai.. Sebenernya akupun udah pernah posting beberapa menu orek tempe hanya saja yang inipun bumbunya sedikit berbeda, resep ala mba @vinahimatur ini emang enak deh.. yuk yuk yuuukkkSehat dan bahagia selalu ya mba Vina dan klga 🤗🥰#GenkPejuangDapur#GenkPeda_Eksis#CookmemberGenkPeda_VinaHimatur Mita.W#MommyFayzel# -
Orek Tempe Kering Orek Tempe Kering
Bikin yg simpel aja yuk, kasian tempe uda 3 hari d kulkas 😂 Dyah Ragil
Rekomendasi Resep Lainnya
https://cookpad.wasmer.app/id/resep/16689781
Komentar