Semprit susu

saarah
saarah @cookinggallery
Makassar

Ini salah satu kue kering yang mudah dan ekonomis bgt sih menurutku, karena dari bahan nya yang cuma dikit dan mudah di dapat di toko-toko terdekat. Rasanya pun gak kalah enak sama kue kering yang lain, rasanya itu renyah tapi nggak keras dan juga lumer di mulut. Cocok juga nih buat yang masih pemula. Tunggu apa lagi yuk di cobain !, Biar meja nya lebih bewarna.

#Semprit3Bahan
#CeritaDapurHariIni
#Ramadhan

Semprit susu

20 orang berencana membuat resep ini

Ini salah satu kue kering yang mudah dan ekonomis bgt sih menurutku, karena dari bahan nya yang cuma dikit dan mudah di dapat di toko-toko terdekat. Rasanya pun gak kalah enak sama kue kering yang lain, rasanya itu renyah tapi nggak keras dan juga lumer di mulut. Cocok juga nih buat yang masih pemula. Tunggu apa lagi yuk di cobain !, Biar meja nya lebih bewarna.

#Semprit3Bahan
#CeritaDapurHariIni
#Ramadhan

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

1 jam 20 menit
1 toples uk 1L
  1. 200 grmargarin
  2. 250 grtepung tapioka/maizena
  3. 114 grsusu kental manis
  4. secukupnyaChocolate chip

Cara Membuat

1 jam 20 menit
  1. 1

    Mixer margarin dg susu kental manis hingga susu larut dan merata.

  2. 2

    Setelah tercampur dg baik, tambahkan tepung tapioka secara bertahap.

  3. 3

    Kemudian cetak menggunakan spluit di atas loyang (tidak perlu di olesi margarin).

  4. 4

    Beri toping sesuai selera. Kalau aku pakai chocolate chip.

  5. 5

    Panggang dengan api kecil cenderung sedang selama kurang lebih 1 jam 20 menit. Disini aku menggunakan oven tangkring, jadi suhu nya tergantung oven masing-masing ya.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
saarah
saarah @cookinggallery
pada
Makassar
'beauty of taste'let's try it !
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa