Es Goriorio

Bunda Bagus @Bundabagus76
Di toko ada buskuit goriorio yang kurang laku, dibikin jadi es aja. Eh ternyata laris manis.
Es Goriorio
Di toko ada buskuit goriorio yang kurang laku, dibikin jadi es aja. Eh ternyata laris manis.
Pencarian Teratas di
Resep Serupa
-
Es Goriorio Es Goriorio
Bikin es yang enak tapi simpel yuk...Ini dia es Goriorio...Untuk cemilan setelah buka puasa dan bisa untuk jualan juga 😊.Resep ini dari teteh saya, teh Iis Giniarti @cook_17410930 yang sangat rajin bikin makanan dan minuman untuk jualan. Dan anak-anak saya suka banget, kalo bikin pasti cepat habis 😁.Yuk, cek resepnya...#PejuangGoldenBatikApron#CookpadCommunity_Bekasi Deis Daraswati -
Es Goriorio Es Goriorio
Simple, enak, murmer, anak² pasti bakalan suka buibu👌 lumayan buat penyegar dikala cuaca panas hihi 😘🍧🍦 Idha Farida -
-
Es Goriorio Es Goriorio
Sebenarnya diresepnya mb. Fitri Sasmaya pake oreo, tapi karna adanya goriorio ya udalah pake ini aja. Rasanya enak.Source : Fitri Sasmaya#tantanganakhirtahun#masakditahunbaru Zalfaa' Kitchen -
-
Es Goriorio 🍦 Es Goriorio 🍦
Diwarung ada yang jualan gini. Harganya seribuan. Tapi rasanya aneh karena cuman ditambah air jadi bagian bawahnya esnya es batu doang. Mendingan diblender tambah susu jadi enak merata Riz ✅️ -
Es goriorio Es goriorio
Walaupun musim hujan, anak2 masih suka es .buktinya bikin sehari, besuk udh habis hehehe... Eka Sulistya -
-
Es GorioRio Es GorioRio
Es ini salah satu resep jualan saya juga, masih ada juga resep es lainnya. Ditunggu aja ya😂😂 Ny. Andry -
-
-
Es Gorio-rio Es Gorio-rio
Es gorio-rio viral pada masanya. Cocok untuk ide jualan 1000an. Aku tidak sertakan seberapa takarannya karena ini kita buat sesuai selera dílαα
Rekomendasi Resep Lainnya
https://cookpad.wasmer.app/id/resep/1868266
Komentar