Mojito Lemon Mint Segar

Cerita Sederhana @dapur_unik
Campuran soda, air lemon dan mint menghasilkan sensasi yang menyegarkan. Aroma mint nya sangat segar. 🍸
Mojito Lemon Mint Segar
Campuran soda, air lemon dan mint menghasilkan sensasi yang menyegarkan. Aroma mint nya sangat segar. 🍸
Cara Membuat
- 1
Remas - remas daun mint
- 2
Tambahkan air lemon
- 3
Tuang soda dan es batu.
Cooksnap
Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!
Resep Serupa
-
Mojito lemon mint Mojito lemon mint
Mojito biasanya pakai tambahan minuman berakhohol, disini saya tidak menggunakan bahan-bahan tersebut..Vie Na Phi
-
Mojito Lemon Mint Mojito Lemon Mint
Cuaca panas belakangan ini bikin gerah dan dahaga..Selalu pengen yg seger-seger, pas banget ada stok bahan lumayan lengkap buat mojito'an..Kalo beli di cafe-cafe bisa mahal banget nih..#GenerasiAprontis#CookpadCommunity_Kalsel#CookpadCommunity_Borneo melda yanti -
-
Mojito Orange Mint Mojito Orange Mint
Alhamdulillah, ikutan lagi posting tantangan cookpad. Temanya minuman kekinian.Pertama kali nyoba minuman ini di salah satu gerai minuman. Dirasa-rasa seger banget nikmatin air jeruk dengan tambahan soda.Biayanya ga mahal dan buatnya juga simpel sekali#JemputRejeki#cookpadcommunity#cookpadcommunity_tasikmalaya anakimmy -
-
Lemon Mojito Lemon Mojito
Pulang olahraga di Tegalega dapet Lemon dan Daun Mint. Bikin Lemon Mojito aja yuukk.. Cocok untuk udara yang lagi panas. Perpaduan daun mint, lemon, soda dan gula batu.. So Fresh!Mojito adalah minuman pelepas dahaga beralkohol asal Kuba. Cocok untuk udara yang panas. Aslinya Mojito memakai jeruk nipis. Tapi sekarang banyak juga yang menggunakan jeruk lemon. Karena Lemon dan Jeruk Nipis memiliki aroma dan rasa yang kuat. Mojito Klasik menggunakan alkohol, yaitu rhum putih. Tapi bisa di buat versi halal kok. Dan versi halal Mojito itu udah nagih deh.. Daun mintnya di remas/di tekan ringan dulu. Tujuan meremas/menekan daun mint adalah agar aroma dan minyak yang terkandung pada daun mint akan keluar. Tekan tapi jangan sampai hancur daunnya ya.You'll gonna love it!. Bunda Ei -
Mojito lemon Mojito lemon
Sbenere sih pgen lemon yg kuning,, tp nyari pd kosong,, cuman ad yg lokal,, yaudah deh lokal jg gpplah ya😅 Najma Fiq -
-
Mojito Lemon Strawberry Mojito Lemon Strawberry
#16#BikinramadanberkesanSource : Indry HapsaryBikin nya aja udh syegeer apalagi nyobain nya hahaha. Wina Septiani -
Lemon mojito Lemon mojito
Rabu, 16 desember 2020.Mojito adalah minuman cocktail yang berasal dari kuba. Rasa asam segarnya dari lemon dan daun mint. Kalo aslinya mojito menggunakan white rum tapi kita ganti dengan sprite#pejuanggoldenapron3#cookpadcommunity_kaltim#kulaetamcocok Kiki Rizqi Andini -
-
Rekomendasi Resep Lainnya
https://cookpad.wasmer.app/id/resep/2038656
Komentar