Baby Buncis Singapore

Anandita Rachma Sapoetri
Anandita Rachma Sapoetri @cook_7235060
Bekasi

Mau bikin buncis singapore ala2 kayak yang di restaurant seafood itu loh, dan... endesss loh 😍👍

Baby Buncis Singapore

8 orang berencana membuat resep ini

Mau bikin buncis singapore ala2 kayak yang di restaurant seafood itu loh, dan... endesss loh 😍👍

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

5 porsi
  1. 200 grbaby buncis (kalo saya, saya potong jadi dua lagi)
  2. 250 grdaging giling
  3. 1 buahbawang bombay di iris
  4. 3 buahbawang putih geprek dan di cincang sampai kecil- kecil
  5. 1 bungkussaori saus tiram
  6. bahan di haluskan :
  7. 4 buahcabai merah keriting
  8. secukupnyaterasi
  9. 3 buahbawang merah
  10. sedikitgaram

Cara Membuat

  1. 1

    Panaskan minyak, tumis bawang bombay + bawang putih sampai layu. Masukkan bumbu yang di haluskan sampai wangi dan masukkan daging beri sedikit air masukkan buncis, dan tunggu sampai sat dan buncis matang.

  2. 2

    Setelah air sat dan matang, korekai rasa. Kemudian sial untuk di sajikan.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Anandita Rachma Sapoetri
pada
Bekasi

Komentar

Resep Serupa