Ayam katsu enak dan simple!

shafira dwi affanti @shafirada
Daripada jajan ayam katsu mending bikin sendiri bund! Yuk coba
Cara Membuat
- 1
Fillet ayam tipis tipis dan geprek sedikit agar lebih pipih. Marinasi ayam dgn penyedap dan saus tiram.
- 2
Siapkan telur yg sdh dikocok, terigu yg sudah tercampur tepung serbaguna, dan tepung roti.
- 3
Balurkan filletan ayam ke terigu kering, ke telur, lalu ke terigu lagi dan ke telur lagi setelah itu baru ke tepung roti sampai merata dan menutupi permukaan ayam.
- 4
Lakukan sampai habis.
- 5
Jika sudah, masukkan ayam katsu ke dalam freezer dan ayam siap digoreng! Yummyy
Cooksnap
Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!
Ditulis oleh
Resep Serupa
-
Simple Chicken Katsu Simple Chicken Katsu
Lagi kepengen makan daging ayam crispy gitu.. wah, chicken katsu enak juga nih Benita Vashti -
-
Simple chicken katsu Simple chicken katsu
makan enak tetep irit 🐭emak2 mah gitu emang hehe, daripada jajan ke ho*ben mending kita buat sendiri 😄bisa irit uang jajan. jadi banyak, kebagian semua pula 🤣🤣🤣🤣..#PejuangGoldenApron3 lydia novarika -
Chicken Katsu Chicken Katsu
Sering lihat chicken katsu didisplay manis di Supermarket Papaya, tapi selama ini belum kepikiran bikin sendiri. Baru sekali ini bikin, lumayan buat variasi masak ayam supaya tidak itu-itu saja. Cepat juga ternyata. Bahan-bahan dah saya siapin dari siang. Malemnya sekitar 30 menit sebelum jam makan malam saya mulai eksekusi dan selesai on time. Ah, senangnya 😊 Anna Takita -
-
Chicken katsu Chicken katsu
Punya dada ayam, tp kok yaa males mau buat nugget, dibuat chicken katsu aja deh, simple dan enak. Dicoba yuk mom. Melati Ananda -
22. 🍗 Chicken Katsu 🍗 22. 🍗 Chicken Katsu 🍗
Baru tau ada saus katsu dari kikkoman di toko sayur online gitu, langsung beli soalnya jadi pengen bikin.. daripada jajan yekaaan.. #alaalabundith #newnormal #PejuangGoldenApron3 #Week22 👩🏻🍳 dithahikaru -
Chicken Katsu Chicken Katsu
Saya sengaja buat #OlahanDadaAyam #AhlinyaAyam menjadi Chicken katsu karena dada ayam mudah difillet sendiri dirumah. Karena cukup muda melepaskan tulang di bagian dada dan terjamin kualiats kesegaran dada ayam yang dipake. Waktu dulu sebelun bisa fillet ayam sendiri dirumah suka beli di supermarket dan bau nya pun berbeda mungkin sudah berbulan2. Beda dengan paha ayam susah untuk di fillet. Olahan Chicken katsu makanan favorit semua umur. Biasa ditemui direstoran jepang sebagai pendamping nasi, ramen, udon dll. Harganya terbilang mahal di restoran. Biasanya di resto udon favorit saya suka pesen side dish nya chicken katsu karena kriuk2 gurih cocok dengan yang hangat berkuah. Aslinya chicken katsu pake kaldu dashi ( kaldu ikan dari jepang ) tapi ga punya stock. Karena belum belanja ke import market jadi pake bahan seadanya dikulkas. Saus tempura saya beli disupermarket yang uda jadi. Daripada jajan diluar, yuk beli bikin sendiri dirumah.Siapkan bahan. Yuk masak bareng. Selamat mencoba 😊#AhlinyaAyam#OlahanDadaAyam#SiapRamadan#ParcelRamadanCookpad#BerburuCelemekEmas#Resolusi2019#ResepMinggu16#CookpadCommunity#CookpadCommunity_Bandung Novalia Rika -
Chicken Katsu Chicken Katsu
Siapa yang suka beli chicken katsu di Hokben, atau tiap beli frozen nugget? Kita buat sendiri yuk! 😃 Woro Hapsari -
Chicken Katsu Chicken Katsu
Selama daring, makin banyak tugas anak-anak, salah satunya praktek membuat olahan ayam. Cari yang paling mudah ngajari anak. Pilihan jatuh buat bikin chicken katsu. Tamie Tjokro -
Chicken Katsu simple Chicken Katsu simple
anak dan suami senang sekali dengan chicken katsu, biar ekonomis mending buat sendiri karena dapat banyak he..he.. kania sari -
Chiken Katsu Chiken Katsu
Penasaran pengen coba Masak Chiken Katsu, eh dapet resep yang simpel di Google, cus dah Aku coba, rasanya Enak & krispi banget 😄😄😄 Krisena DN.
Rekomendasi Resep Lainnya
https://cookpad.wasmer.app/id/resep/22658389
Komentar