Ayam Terong Masak Semur

3 orang berencana membuat resep ini
Maya oryza sativa aulia
Maya oryza sativa aulia @cook_2011168
Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 250 gramdaging ayam
  2. 1 buahterong ungu, potong bulat bulat
  3. 2 siungbawang putih
  4. 2 siungbawang merah
  5. Secukupnyagaram
  6. Secukupnyamerica
  7. Seruasjari jahe
  8. Secukupnyakecap manis
  9. Secukupnyaair

Cara Membuat

  1. 1

    Haluskan bawang putih, bawang merah, merica, garam dan jahe

  2. 2

    Masak daging ayam bersama bumbu yang telah dihaluskan. Tambahkan air dan kecap manis secukupnya. Masak hingga daging ayam empuk.

  3. 3

    Di menit terakhir, Campurkan terong, aduk rata. Masak lagi hingga terong matang.

Reaksi

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan

Komentar

Ditulis oleh

Maya oryza sativa aulia
pada
Tidak ahli memasak hanya suka belajar memasak.
Lebih banyak

Resep Serupa