Brownis Panggang

Dwi Retno Purnama Weni
Dwi Retno Purnama Weni @dwiretnopurnamaweni
Kediri Jawatimur

Siapa yang bisa nolak wangi khas brownies yang baru keluar dari oven? Tekstur luarnya yang kering berkulit, dalamnya tetap fudgy dan lembut bikin nagih di setiap gigitannya. Resep ini simpel banget, cocok buat camilan keluarga atau ide jualan rumahan. Nggak perlu mixer, bahan juga mudah didapat. Yuk, cobain bikin sendiri di rumah dan rasakan sensasi cokelatnya yang nendang!
#KudapanCoklat #Gas2025

Brownis Panggang

8 orang berencana membuat resep ini

Siapa yang bisa nolak wangi khas brownies yang baru keluar dari oven? Tekstur luarnya yang kering berkulit, dalamnya tetap fudgy dan lembut bikin nagih di setiap gigitannya. Resep ini simpel banget, cocok buat camilan keluarga atau ide jualan rumahan. Nggak perlu mixer, bahan juga mudah didapat. Yuk, cobain bikin sendiri di rumah dan rasakan sensasi cokelatnya yang nendang!
#KudapanCoklat #Gas2025

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

120 menit
2 loyang 20x10x4 porsi
  1. 200 grDCC /Dark Chocolate Compound
  2. 50 grmentega
  3. 50 grminyak goreng
  4. 100 grtepung terigu protein rendah
  5. 30 grcoklat bubuk
  6. 4 butirtelur
  7. 225 grgula palm
  8. 50 grToping kacang almond
  9. 50 grchocochip

Cara Membuat

120 menit
  1. 1

    Lelehkan DCC campur dengan minyak goreng dan mentega cair

  2. 2

    Campur bahan kering terigu coklat bubuk

  3. 3

    Kocok gula palm dan telur sampai gula larut kemudian masukkan bahan kering aduk rata disusul coklat yang sudah dilelehkan

  4. 4

    Tuang kedalam loyang beri topping dan Oven di suhu 150 °C selama kurang lebih 30 menit atau sampai matang

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Dwi Retno Purnama Weni
Dwi Retno Purnama Weni @dwiretnopurnamaweni
pada
Kediri Jawatimur
Ibu Rumah Tangga dengan 4 orang anak yang suka cooking dan baking utamanya untuk bekal sikecil kesekolah ....
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa