Bahan-bahan

45 menit
2 porsi
  1. 2 bhkentang ukuran besar
  2. 4 sdmkeju parut
  3. 1/2 sdtlada bubuk
  4. 4 sdmtepung tapioka Rose Brand
  5. 1 btgdaun seledri

Cara Membuat

45 menit
  1. 1

    Potong kentang lalu rebus sampai empuk.

  2. 2

    Haluskan kentang selagi panas lalu campurkan maizena, keju, lada dan irisan seledri.

  3. 3

    Pipihkan adonan lalu gilas, potong sesuai selera.

  4. 4

    Goreng di minyak panas, balik saat kentang sudah kokoh, goreng sampai golden brown, tiriskan.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Haryanti Andrie
Haryanti Andrie @Dapur_Madina_
pada
🏠Yogyakarta
🌼 Learn and love cooking ,baking 🌼 IG~>@haryantigoo👩‍🎓~> Golden Apron 1👩‍🎓~> Golden Apron The Next Level👩‍🎓~> Golden Batik Apron👩‍🎓~> Global Apron
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa

Tidak ada resep yang ditemukan