Manisan Kolang Kaling @putrionzu (onzumade)

@ptrnz
@ptrnz @ptrnz
Jawa Tengah

Manisan Kolang Kaling @putrionzu (onzumade)

10 orang berencana membuat resep ini
Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

30 menit
  1. 1 kgkolang kaling
  2. 1 literair
  3. 3 sdmgula pasir
  4. 3 lembardaun jeruk
  5. 4 lembardaun pandan
  6. 1 tetespewarna makanan (bila diperlukan)
  7. secukupnyaSyrup Cocopandan

Cara Membuat

30 menit
  1. 1

    Cuci bersih kolang kaling dan rendam selama 1 jam agar lendir hilang

  2. 2

    Rebus kolang kaling, biasanya 2 kali perebusan agar menghasilkan kolang kaling yang empuk

  3. 3

    Siapkan panci berisi air, lalu masukkan kolang kaling

  4. 4

    Masukkan daun jeruk dan daun salam

  5. 5

    Tunggu hingga mendidih, lalu masukkan syrup cocopandan

  6. 6

    Aduk hingga matang, sisakan air rebusan

  7. 7

    Masukkan gula pasir lalu aduk hingga meresap

  8. 8

    Matikan kompor, masukkan ke dalam wadah terbuka dan diamkan semalam. Lalu masukkan kedalam kulkas

  9. 9

    Manisan kolang kaling siap di hidangkan

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
@ptrnz
@ptrnz @ptrnz
pada
Jawa Tengah

Komentar

Resep Serupa