Pepes Salmon Bayam Wortel Keju- MPASI

27 orang berencana membuat resep ini
Laely Maharani
Laely Maharani @laely_maharani

Resep pepes sehat untuk bayi dapat dr teman yg kebetulan anaknya suka banget sama pepes salmon ini..alkhamdulillah si anak wedok juga cocok...
Untuk bahannya bs dikira2 ya...sesuai dengan selera masing2...

Lebih banyak
Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Bahan-bahan

45 menit
2 porsi
  1. 50 grambayam dicincang halus
  2. 50 gramwortel diparut
  3. segenggamNasi
  4. 1 siungbawang putih cincang halus
  5. keju parut
  6. daun pisang

Cara Membuat

45 menit
  1. 1

    Panaskan kukusan.

  2. 2

    Daun pisang dicuci bersih. Masukkan nasi (dibagi 2) letakkan di atas daun pisang..lalu bayam dan wortel..lalu Ikan salmon yg dipotong2,letakkan bawang putih yg dicincang di atas salmon..yg terakhir parut keju diatas sesuai selera.
    Lalu bungkus.

  3. 3

    Masukkan ke dalam kukusan. Kukus kurang lbh 30-40menit angkat dan siap disajikan

Reaksi

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan

Komentar

Ditulis oleh

Laely Maharani
Laely Maharani @laely_maharani
pada

Resep Serupa