Puding roti tawar

memanfaatkan sisa roti tawar dan beberapa buah yang yang sisa, buah bisa di ganti dengan yang lain, saya sendiri memanfaatkan yg ada di kulkas aja, untuk saus saya sengaja tdk menghaluskannya di blender, biar masih kerasa buahnya.
Puding roti tawar
memanfaatkan sisa roti tawar dan beberapa buah yang yang sisa, buah bisa di ganti dengan yang lain, saya sendiri memanfaatkan yg ada di kulkas aja, untuk saus saya sengaja tdk menghaluskannya di blender, biar masih kerasa buahnya.
Cara Membuat
- 1
Sobek sobek kasar roti tawar, tata dalam pinggan/loyang berurut roti, taburan keju, roti taburan keju, sisihkan
- 2
Campur rata susu uht, telur, gula, parutan kulit jeruk, perasan air jeruk
- 3
Tuang campuran susu dan telur ke pinggan/loyang berisi roti, sisa bulir jeruk bisa di taburkan di atasnya, adonan bs di panggang atau di kukus
- 4
Untuk sausnya, potong" strawberry panaskan bersama gula dan air, dengan api kecil biarkan strawberry melembut, bisa di tambahkan air bila berkurang, aduk rata, sampai mendidih, angkat sisihkan
- 5
Potong" buah mangga, campur ke dalam saus strawberry aduk rata
- 6
Penyajian, potong puding roti, siram dengan saus buah, bisa jg di tambahkan es krim.
Cooksnap
Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!
Resep Serupa
-
Puding roti tawar Puding roti tawar
Jadi critanya ini cuma memanfaatkan susu uht sm roti tawar yang ada di kulkas Rheiny Preety -
Puding roti tawar Puding roti tawar
Jadi, beberapa hari lalu sempat beli roti yg ternyata sangat plain dan gak cocok dilidah, daripada mubazir, akhirnya aku putuskan utk mengolah ulang. Cocok juga utk sisa roti tawar yg sudah mendekati expire. isniwindia -
Puding roti tawar Puding roti tawar
Memanfaatkan roti tawar yang tersisa sebelum masa expired Yuhanti vidha -
-
Puding roti tawar Puding roti tawar
Kebetulan masih ada sisa bahan, tinggal di beliin roti tawar aja....Repost dari @dapur bikok Rezky apryanti -
Puding roti tawar Puding roti tawar
Dalam rangka memanfaatkan roti tawar yg menjelang expired 😅 Dapur Iyek -
Puding roti tawar Puding roti tawar
Memanfaatkan roti tawar yg udah mau exp dengan resep sebisanya Qonitah24 -
Puding roti tawar Puding roti tawar
si bocil lg seneng mkn puding,kebetulan masih ada sisa roti tawar jadi lah di bikin puding roti tawar, Alhamdulilah bocil suka 😍 Anggoen's -
Puding roti tawar Puding roti tawar
Ada sisa susu dan telur dari roti tawar goreng, dibuat puding aja deh Lilis Febriyanti -
Puding roti tawar Puding roti tawar
jadi ceritanya di rumah ada stok roti tawar 3 lembar, nganggur berhari hari gk terjamah.. yaudah ku bikin puding aja drpada sayang kebuang Putri Scarf -
Puding roti tawar Puding roti tawar
Punya sisa roti tawar klo gak dibuat ya mubasir. Saya buat puding roti tawar yg dikukus. Tambahin kismis makin manis.....#resepweek13#teamtress#cookpadcommunity_jakarta#cookpadindonesia#pejuanggoldenaproun2 Mami Kitchen -
Puding roti tawar Puding roti tawar
Ada sisa roti tawar, cus bikin puding roti tawar.#puding #pudingrotitawar #tiketmasukgoldenapron3 #PejuangGoldenApron3 Diah Nadwiyah Muharrikah
Rekomendasi Resep Lainnya
Komentar